SuaraSumut.id - Polisi menangkap pria berinisial JL (51) terduga pelaku pembunuhan di Kabupaten Asahan, Sumatera Utara. Kedua kakinya terpaksa ditembak karena mencoba kabur dan melarikan diri saat ditangkap.
Pelaku JL merupakan warga Labuhanbatu. Dia diduga menghabisi nyawa perempuan berinisial WW (29) yang mayarnya ditemukan berbalut selimut di sebuah jurang di kawasan Desa Tangga, Kabupaten Asahan.
"Pelaku kami tangkap dan kami berikan tindakan tegas dan terukur dengan menembak kedua kakinya karena berusaha kabur dengan cara melawan petugas," kata Kapolres Asahan AKBP Nugroho Dwi Karyanto, dikutip dari Antara, Sabtu (24/4/2021).
Kepada polisi, pelaku mengaku membunuh korban dengan cara dipukul di bagian pipi. Keduanya ternyata memiliki hubungan khusus.
Pelaku menyebut aksi pembunuhan tersebut dipicu karena cemburu. "Motifnya karena cemburu," katanya.
Sebelumnya, jenazah WW (29) ditemukan dengan kondisi dibalut selimut di sebuah jurang di Desa Tangga, Aek Song-Songan, Kabupaten Asahan pada Selasa (20/4/2021).
Dari hasil autopsi yang dilakukan petugas polisi, korban meninggal karena kehabisan napas akibat dicekik. Selain itu, petugas juga mendapati sejumlah luka lebam di tubuh korban akibat pukulan benda tumpul. (Antara)
Baca Juga: Polisi Gagalkam Penyelundupan 57 Kg Sabu dan 5.000 Pil Ekstasi di Sumut
Berita Terkait
-
Ibu Ronald Tannur Kerja Apa? Sanggup Suap Hakim Rp3,5 M demi Bebaskan Anak, Kini Jadi Tersangka
-
Terungkap! Pembunuh Mayat Wanita Tanpa Kepala di Penjaringan Ternyata Tukang Jagal
-
Permainan Petak Umpet Berakhir Maut, Wanita AS Dipenjara usai Kekasih Tewas di Dalam Koper
-
Edy Ngaku Prihatin Banyak Orang Miskin di Asahan, Tim Bobby Nasution-Surya Minta Bawa Data
-
Fakta Baru Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan di Sumbar: Sperma Tersangka Identik, Cangkul dan Celana Ditemukan!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Bobby Lovers Dituding Pelaku Pelemparan Edy Rahmayadi, Tim Hukum Ultimatum Kapolda Sumut 3x24 Jam
-
Bawa Bukti CCTV, Tim Hukum Bobby-Surya Resmi Laporkan Insiden Pelemparan Usai Debat Kedua Pilgub Sumut
-
Edy Rahmayadi Juga Dilempari Usai Debat Pilgub Sumut 2024
-
Mobil Bobby Nasution Dilempari Usai Debat Kedua Pilgub Sumut, Tim Hukum Akan Buat Laporan ke Polrestabes Medan
-
Persiraja Tahan Imbang Penang FC dengan Skor 1-1