SuaraSumut.id - BMKG menyatakan ada 31 titik panas terpantau di sejumlah wilayah di Sumatera Utara, pada Kamis (14/10/2021). Titik panas terpantau berdasarkan sensor modis melalui Satelit Tera, Aqua, SNPP, dan NOAA20.
Prakirawan BBMKG Wilayah I Medan, Lestari I Purba mengatakan, 31 titik panas terpantau di Kabupaten Asahan tiga titik, Dairi satu titik, Humbang Hasundutan satu titik, Labuhanbatu Selatan satu titik, Labuhanbatu tiga titik dan Kabupaten Mandailing Natal satu titik.
Kabupaten Padanglawas tujuh titik, Serdang Bedagai satu titik, Sibolga satu titik, Tanjungbalai satu titik, Tapanuli Selatan dua titik, Tapanuli Utara tujuh titik, dan Kabupaten Toba dua titik.
Sementara terkait cuaca, siang hari cerah berawan dan potensi hujan ringan di Kepulauan Nias, Mandailing Natal, Padang Lawas, Padanglawas Utara, Humbang Hasundutan, Pakpak Bharat, Tapanuli Tengah, Tapanuli Utara, Tapanuli Selatan dan Dairi.
Pada sore dan malam hari cerah berawan dan potensi hujan ringan-sedang di Kepulauan Nias, Mandailing Natal, Langkat, Medan, Binjai, Sergai, Deli Serdang, Labuhanbatu Utara, Labuhanbatu Selatan.
Kondisi yang sama juga dapat terjadi di Kabupaten Asahan, Labuhanbatu, Padang Lawas, Padanglawas Utara, Humbang Hasundutan, Simalungun, Karo, Dairi, Pakpak Bharat, Tapanuli Tengah, Tapanuli Utara, Tapanuli Selatan , Toba, dan Samosir.
Suhu udara 24.0-36.0 derajat Celcius, kelembapan udara 60-92 persen, angin berhembus dari Barat Laut-Timur Laut dengan kecepatan 10-30 km/jam.
Baca Juga: Sifat dan Watak Rachel Vennya Menurut Weton Jawa: Tidak Terpengaruh Omongan Orang!
Berita Terkait
-
Inovasi Uap Panas Bumi PLTP Kamojang Dongkrak Produksi Bibit Kentang Naik 2 Kali Lipat
-
Makin Panas, Nikita Mirzani Sarankan Kakek Suhud Polisikan Baim Wong
-
Panas! Sebut Relawan Ganjar Pranowo Celeng, Petinggi PDIP Dituntut Minta Maaf
-
Solusi Mati Listrik, Setrika Pakai Panci dengan Air Panas Pakaian Tetap Rapi
-
BMKG Pantau 15 Titik Panas di Sumut
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Danki Yonzipur di Aceh Meninggal Kecelakaan Usai Bangun Jembatan Bailey
-
Kecelakaan Kereta Api Vs Mobil di Tebing Tinggi, 9 Penumpang Avanza Tewas
-
Layanan Pegadaian Hadir di Mandrehe Nias Barat
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera