SuaraSumut.id - Seorang oknum polisi di Sumatera Utara (Sumut), ditangkap karena diduga melakukan pemerasan terhadap Kepala Desa (kades). Oknum polisi Briptu S ditangkap bersama rekannya yang merupakan anggota LSM.
"Ada dua orang yang diamankan," kata Kasat Reskrim Polres Serdang Bedagai, AKP I Made Yoga saat dikonfirmasi, Kamis (17/3/2022).
Keduanya disebut bekerja sama dalam melakukan dugaan pemerasan terhadap Kepala Desa Limbong, bernama Warsiadi.
Penangkapan Briptu S dan rekannya dilakukan saat mereka tengah berada di salah satu rumah makan di Kecamatan Perbaungan.
"Diamankan Kamis 10 Maret 2022. Barang bukti uang senilai Rp 5 juta," katanya.
Kekinian oknum polisi yang bertugas di Polda Sumut itu tengah menjalani pemeriksaan di Propam. Untuk kasus dugaan pemerasan itu sendiri masih dalam penyelidikan lebih lanjut.
"Masih dalam proses penyidikan," pungkasnya.
Kontributor : Budi warsito
Baca Juga: Tiba di Bareskrim dan Kembalikan Tas Pemberian Doni Salmanan, Atta Halilintar: Belum Pernah Dipakai
Tag
Berita Terkait
-
Dibui Gegara Kasus Pemerasan, Mantan Bupati Lombok Barat Bebas Setelah Dipenjara 7 Tahun
-
Kata Wartawan Gadungan yang Melakukan Tindak Pemerasan di Bantul: Kartu Pers Tidak Pernah Saya Pakai
-
Waspada, Beredar Surat KPK Palsu Modus Pemerasan dengan Berkedok Rekening Diblokir
-
Modus Blokir Rekening, Masyarakat Diminta Waspada Aksi Pemerasan Pakai Surat Palsu Pimpinan KPK
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja