SuaraSumut.id - Beredar di media sosial foto Presiden Jokowi diduga menjenguk Ade Armando di rumah sakit usai babak belur digebuki pada aksi demo 11 April 2022.
Kedatangan Jokowi didampingi Wakil Presiden Ma'ruf Amin. Terlihat juga istri Presiden Jokowi, Iriana.
Dalam foto terlihat Jokowi tersenyum dan bersalaman dengan orang yang terbaring di tempat tidur rumah sakit itu.
"Kabar Baru..!! Gegerkan Publik, Ini Kejutan Jokowi dan Ma'ruf Jenguk Ade Armando," tulis dalam narasi foto, melansir Hops.id--jaringan Suara.com, Selasa (19/4/2022).
Pakar Telematika dan IT, Roy Suryo memberikan penjelasan terkait foto yang beredar. Dirinya meminta publik hati-hati dan waspada atas beredarnya foto Joko Widodo dan Ma'ruf Amin menjengguk Ade Armando.
"Hati-hati, beredar di jagat maya Foto editan alias Hoax yang seolah-olah RI-1 & RI-2 sedang membezuk AA" di RS," tulis dalam unggahan twitternya.
Roy mengatakan, bahwa foto tersebut adalah foto
saat Jokowi dan Jusuf Kalla membesuk Susilo Bambang Yudhoyono pada 2018 silam.
"Foto tersebut aslinya adalah saat @jokowi & @Pak_JK membezuk Pak @SBYudhoyono tanggal 19/07/18 silam," tulisnya.
Baca Juga: 5 Cara Mendapatkan Nilai A di Mata Kuliah, Mahasiswa Wajib Simak!
Berita Terkait
-
Heboh Foto Hoaks Jokowi Jenguk Ade Armando di Rumah Sakit, Roy Suryo Himbau Begini
-
HOAKS! Beredar Foto Jokowi dan Maruf Amin Jenguk Ade Armando, Roy Suryo: Ambyar
-
Profil Eddy Soeparno, Sekjen PAN yang Disomasi Ade Armando
-
Buntut Kegaduhan Unggahan Soal Ade Armando, Dosen UGM Karna Wijaya Berencana Laporkan Sejumlah Akun Medsos
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Bupati Aceh Timur Copot Kepala BPBD Gegara Data Korban Banjir Lamban
-
Tips Perawatan Sepeda Lipat agar Awet dan Tetap Nyaman Digunakan
-
6 Rekomendasi Sepeda untuk Remaja: Nyaman dan Sesuai Kebutuhan Aktivitas
-
Polisi Curi Motor Polisi di Polresta Deli Serdang, Kini Ditangkap Polisi
-
7 Merek Mobil Bekas dengan Spare Part KW Paling Mudah Dicari