SuaraSumut.id - Warga di Tebing Tinggi, Sumatera Utara (Sumut), menemukan ikan fatin seberat 18 kilogram saat sedang memancing. Ikan tersebut ditemukan oleh Alpian (48) saat memancing di aliran Sungai Padang.
Alpian mengatakan, awalnya memancing di sungai yang tak jauh dari tempat tinggalnya. Ia kemudian meletakkan pancing berisi umpam di sungai tersebut.
"Tiba-tiba pancingku bergerak-gerak, dengan cepat kutarik," katanya melansir Digtara.com--jaringan Suara.com, Selasa (19/7/2022).
Alpian pun melihat seekor ikan berukuran besar dari dalam air yang terkait oleh pancingnya.
"Sempat terkejut, ngak nyangka kalau di aliran Sungai Padang masih ada ikan ukuran besar," ujarnya.
Ia mengaku, ini merupakan penemuan kedua kalinya baginya. Sebelumnya, ia juga pernah memancing ikan patin dengan ukuran yang sama.
"Senang, bahagia," ujarnya.
Dirinya berencana akan menikmati ikan tersebut bersama keluarga di rumah.
"Jika ada warga yang berminat kita jual dengan harga yang sepantasnya," kata Alpian.
Baca Juga: Karakter Won Ji An, Terobsesi pada Ji Chang Wook dalam Drama If You Wish Upon Me
Tag
Berita Terkait
-
Harganya Bikin Luna Maya Ketar-ketir, Ternyata Ini Lho Deretan Manfaat Kaviar atau Telur Ikan Mahal
-
Kisah Pasutri Setiap Hari Bagikan Ikan Gratis Tangkapannya, Alasannya Bikin Haru
-
Nelayan Terdampar di Pelabuhan Awang Setelah Kapal Karam saat Mencari Ikan di Flores
-
Terpopuler: Viral! Ikan Jenis Predator dari Sungai Amazon Ada Dua Ekor, Ridwan Kamil Unggah Video Ini
-
Viral! Ikan Jenis Predator dari Sungai Amazon Ada Dua Ekor yang Ditemukan Pasca Banjir Garut
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan