SuaraSumut.id - Fujianti Utami alias Fuji tak ambil pusing dengan netizen yang meminta kekasihnya, Thariq Halilintar kembali berpacaran dengan sang mantan, Larasati Wira.
"Yah kalau Thariq mau, Thariq nggak mau sih kayaknya," kata Fuji lantas tertawa di akun YouTube KH INFOTAINMENT yang diposting pada Senin (3/10/2022).
Lagipula, kata Fuji, dia belum ada kepikiran menikah dalam waktu dekat. Meskipun Thariq Halilintar sudah memanggil dirinya dengan sebutan calon istri.
"Gimana yah? Biasa saja aku, nggak gimana-gimana. Aku nggak berharap begini begitu, aku orangnya santai banget," tuturnya, dikutip dari Suara.com.
Baca Juga: Gus Miftah Ungkap akan Nikahkan Fuji dan Thariq Halilintar, Didoakan Kemudahan
Adik ipar almarhumah Vanessa Angel ini menyebut kalau target menikahnya masih lama. Dia menunggu keadaan ekonominya stabil.
"Aku target nikah minimal 23 tahun, disaat aku sudah mapan. Jadi aku pengen saat nikah aku sudah punya rumah, mobil segala macam," ungkap Fuji.
"Jadi aku bisa beli semua hal dengan uang aku sendiri," sambungnya lagi.
Dia meminta doa agar hubungannya dengan Thariq Halilintar bisa berlangsung langgeng hingga bisa ke jenjang yang lebih serius.
"Insya Allah doain hubungan kita baik-baik saja, kita nggak tahu ke depannya gimana, aku nggak mau rencana gini, rencana gitu, ikutin rencana Allah," kata Fuji mengakhiri.
Baca Juga: Bocor Nih, Gus Miftah Ungkap Bakal Menikahkan Fuji Dan Thariq Halilintar
Berita Terkait
-
Adu Skill ala Fuji dan Mayang: Split vs Diving, Ada yang FYP sampai Ditonton 30 Juta Kali
-
Sering Dicap Mahal, Fuji Blak-blakan Pasang Tarif Berbeda untuk Endorse UMKM
-
Video Fuji Split Ditonton 26 Juta Kali, Kok Bisa Beda dari yang Lain?
-
Kehebohan Fuji Rayakan Kehamilan Kakak Ipar, Ini 9 Karakter Anak Bungsu yang Perlu Diketahui
-
Di-unfollow Jennifer Coppen, Konten Aisar Khaled Pamer Celana Dalam Bikin Ilfeel
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
- Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
Pilihan
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
Terkini
-
Viral Preman Ngamuk-Aniaya Penjaga Konter Ponsel di Medan
-
Dengari Musik Sambil Tiduran Bisa Dapat Saldo DANA, Ini APKnya
-
Bantah Cekik Pramugari Wings Air, Begini Penjelasan Anggota DPRD Sumut Megawati
-
Remaja di Aceh Bunuh Santri Gegara Utang Rp 300 Ribu
-
Saldo Dana Kaget Gratis Siang Ini Bertebaran, Modal Jempol Jemput Rezeki Ratusan Ribu