SuaraSumut.id - Sebanyak 64 PMI ilegal diamankan di wilayah perairan Asahan, Sumatera Utara (Sumut). Mereka diamankan oleh tim patroli Satpolair Polres Asahan usai pulang dari Malaysia.
"Ada 64 PMI yang diamankan pada Kamis 23 Maret 2023. Selain itu diamankan ada dua orang nakhoda dan ABK," kata Kapolres Asahan AKBP Roman Smaradhana Elhaj saat dikonfirmasi suarasumut.id, Minggu (26/3/2023).
Mereka diamankan petugas patroli menggunakan KP II - 1027. Saat patroli, kapal yang ditumpangi puluhan PMI itu terlihat. Kapal tersebut tanpa nama dan tanpa tanda selar.
"Dilakukan penyetopan terhadap kapal. Kemudian ditemukan Pekerja Migran Indonesia (PMI) diduga Ilegal berasal dari Malasyia berada didalam kapal," ungkapnya.
64 PMI yang diamankan berasal dari berbagai daerah, yakni Sumatera Utara, Aceh, Riau, Lampung, NTT, dan Pulau Jawa. Para PMI yang diamankan terdiri dari 42 orang pria, 17 orang wanita, dan 5 orang adalah anak-anak.
“Satu orang tersangka, yaitu M yang merupakan nakhoda kapal. Kita terapkan Undang-Undang Pelayaran," ungkapnya.
Selanjutnya, ke-64 PMI ilegal ini dikirim ke kantor Imigrasi Tanjung Balai, guna pendataan dan pemeriksaan sebelum dikembalikan ke daerahnya masing-masing.
Kontributor : Budi warsito
Baca Juga: Ustaz Adi Hidayat Sarankan Berdoa Saat Empat Gerakan Salat Ini, Seketika Doa Dikabulkan!
Berita Terkait
-
Iuran BPJamsostek Tak Alami Kenaikan Meski Manfaat Perlindungan PMI Terus Ditingkatkan
-
Berdialog dengan PMI di Malaysia, Ini yang Disampaikan Menaker Ida
-
Dipolisikan usai Tuding Pejabat BIN Bekingi PMI Ilegal, Komisi III Siap Tampung Curhatan Romo Paschal Lewat RDPU
-
Banyak Fasilitas Dikurangi, Relawan dan Karyawan Gelar Aksi Demo, Tuntut Ketua PMI Kota Semarang Mundur
-
PMI Boyolali Bantu Air Bersih Warga di Daerah Terdampak Abu Vulkanik Erupsi Gunung Merapi
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh