SuaraSumut.id - PT Dairi Prima Mineral (DPM) membagikan sekitar 800 bibir pohon manggis, duku dan durian endemik kepada masyarakat di Kecamatan Silima Pungga-pungga.
Ini merupakan sebagai bagian dari komitmen berkelanjutan untuk memperkuat perlindungan dan pelestarian lingkungan di Kabupaten Dairi, Sumatera Utara.
Penyerahan bibit dihadiri Chairman of CNMC Xi Zhengping dan VP CNMC, sekaligus Presiden Direktur NFC Liu Yu. Juga hadir Ketua DPRD Kabupaten Dairi Sabam Sibarani hingga perwakilan wasyarakat Novendra Sihombing.
VP CNMC Liu Yu mengatakan pihaknya akan terus menerapkan prinsip pembangunan berkelanjutan, aktif melaksanakan dan membuat rencana tahunan untuk mengembangkan tanggung jawab sosial perusahaan.
Camat Silima Pungga-Pungga Horas Parlagutan Pardede mengaku akan mengawasi proses distribusi bibit pohon tersebut.
"Selanjutnya pada proses penanaman dan memastikan bibit pohon dapat tumbuh optimal, sehingga menghasilkan manfaat yang maksimal kepada seluruh masyarakat," katanya dalam keterangan tertulis Senin (10/4/2023).
GM HR PT. DPM Hendra Kurniawan mengaku pihaaknya akan terus melanjutkannya pada waktu mendatang.
"Tujuan program ini untuk mempromosikan reboisasi dan penghijauan yang akan mengurangi emisi gas rumah kaca dan memperbaiki ekosistem sekitar," ungkapnya.
Pihaknya yakin inisiatif penanaman bibit pohon akan berdampak positif bagi lingkungan dan masyarakat sekitar.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Pekanbaru, Siak, Kampar dan Sekitarnya, Senin 10 April 2023
"Diharapkan bahwa program tersebut akan berkontribusi pada pelestarian dan pemulihan ekosistem, yang akan bermanfaat bagi kesehatan dan kesejahteraan masyarakat," katanya.
Berita Terkait
-
Dharma Wanita Perumahan dan IIBA Kolaborasi Tanam Pohon Penghijauan di Perumahan BSD Cianjur
-
Jaga Ketahanan Pangan, Mak Ganjar Tanam Bibit Pohon Cabai Sambil Ngabuburit
-
Kang Dedi Mulyadi Melongo Lihat Kakek Masih Bisa Panjat Pohon Kelapa, Padahal Pandangan Kabur dan Masih Kuat Puasa
-
Saat Malam Penuh Sesak oleh Para Malaikat, Ustadz Adi Hidayat Ungkap Ciri Malam Lailatul Qadar, Pohon Pun Tenang
-
Kearifan Lokal dan Filosofi Hidup dari Pohon Buah Warna Sumedang, Pohon dengan 7 Jenis Mangga yang Berbeda-beda, yuk Simak
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja