SuaraSumut.id - Permintaan senjata mainan di Meulaboh, Kabupaten Aceh Barat, mengalami peningkatan selama Lebaran 2023.
"Alhamdulillah, lumayan ramai yang beli senjata mainan saat hari raya Idul Fitri," kata salah seorang pedagang mainan bernama Darwis melansir Antara, Senin (24/4/2023).
Pada hari biasanya peminat senjata mainan sangat sedikit. Hal ini dikarenakan kurang diminati konsumen khususnya dari kalangan anak-anak.
Mainan itu saat momentum Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijiriah paling laku dibeli anak-anak, dan bisa terjual di atas 10 buah setiap hari.
Baca Juga: PPP Segera Gelar Rapimnas, Bahas Persiapan Pencalegan hingga Sosok Capres
Harga jual mainan bervariasi berkisar antara Rp 30 ribu hingga mencapai Rp 130 ribuan per buah, tergantung dari jenis dan ukurannya.
Dirinya mengaku senang karena barang dagangan yang ia jajakan mendapatkan banyak pembeli, termasuk dari kalangan orang dewasa untuk membeli mainan untuk sang anak.
"Kalau setiap hari raya pasti ramai yang beli," jelasnya.
Salah seorang warga bernama Rizal mengatakan tradisi membeli senjata mainan sudah lama berlangsung di Aceh, dan sudah menjadi tradisi tersendiri bagi anak-anak saat hari Lebaran.
"Mungkin karena Aceh bekas daerah konflik bersenjata, makanya sampai saat ini banyak anak-anak suka dengan senjata mainan," katanya.
Baca Juga: Profil Anderlecht, Klub Raksasa Belgia yang Kebobolan karena Assist Sandy Walsh
Berita Terkait
-
Mendag Minta Masyarakat Stop Beli Baju Lebaran Bekas Impor, Ini Alasannya
-
3 Cara Tukar Uang Baru Lebaran 2025 Tanpa Harus Antre
-
Panduan Step-by-Step Bikin Kartu Lebaran 2025 di Canva, Word, Figma, & Google Docs
-
Cuti Lebaran 2025 Sampai Tanggal Berapa? Ini Jadwal Lengkapnya
-
Daftar Harga Tiket Bus AKAP Jakarta-Solo Jelang Mudik Lebaran 2025, Banyak Pilihannya!
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Ngegaspol, Naik Tinggi Lagi Hari Ini
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
Terkini
-
Bobby Nasution soal Kadis Pariwisata Sumut Ditahan Kasus Korupsi: Kalau Salah Ya Ditahan
-
Festival Nommensen 2025, Effendi Simbolon: Memberikan Dampak Positif untuk Semua
-
Curi Motor Pendeta di Medan, Acil Ditembak Polisi
-
Harta Kekayaan Zumri Sulthony, Kadis Pariwisata Sumut yang Ditahan soal Korupsi Penataan Situs Benteng Putri Hijau
-
Eks Kabagbinopsnal Polda Sumut Gugat Kapolri dan Kapolda