SuaraSumut.id - Kapal rumah sakit terapung milik PDI Perjuangan yang diberi nama Laksamana Malahayati tiba di Pelabuhan Belawan Medan, Senin (26/6/2023).
Rumah sakit terapung ini singgah pada 26 hingga 28 Juni 2023 untuk memberikan pelayanan kesehatan gratis kepada masyarakat.
"Kapal ini akan memberikan pelayanan kesehatan berat dan ringan kepada masyarakat secara gratis, tanpa persyaratan," kata Ketua DPD PDIP Sumut, Rapidin Simbolon kepada wartawan.
Masyarakat yang akan mendapatkan pelayanan kesehatan hanya perlu melengkapi identitas diri.
"Jika adanya masyarakat atau pasien menjalani perawatan lebih lanjut usai menjalani perawatan awal di kapal terapung ini, maka akan dirujuk ke rumah sakit milik pemerintah," ujar Rapidin.
Rapidin menjelaskan kapal rumah sakit terapung ini diresmikan dan diberangkatkan oleh Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
Kapal ini dirancang untuk masuk ke pulau-pulau terpencil di Indonesia, sehingga masyarakat tetap mendapat layanan kesehatan yang memadai.
"Ini adalah murni ide Ibu Megawati dan kami mensupport bantuan alat medis dan dokter," ungkapnya.
Rencananya, pada 29 Juni 2023, kapal rumah sakit terapung Laksamana Malahayati akan bertolak ke Banda Aceh untuk misi kemanusiaan.
Baca Juga: Cuma 30 Km dari Kota Semarang, Pantai di Pesisir Utara Jawa Ini Selalu Ramai Saat Pagi Hari
Tag
Berita Terkait
-
Pikir Ulang Gabung PDIP Usung Ganjar, PAN Ternyata Lebih Unggulkan Prabowo
-
CEK FAKTA: Bukan Ganjar atau Puan, Megawati Tunjuk Jokowi Jadi Ketua Umum PDIP
-
Capres PDIP Ujug-ujug Ngadu Masalah Warga Jakarta, Heru Budi Cuma Senyam-senyum usai Ditelepon Ganjar
-
Kontroversi Puisi Butet di Acara PDIP, Sindir Capres Hobi Menculik
-
Partai-Partai Kena Sindiran Megawati di Acara PDIP
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat