SuaraSumut.id - Peneliti Pusat Riset Limnologi dan Sumberdaya Air dari BRIN, Ignatius Sutapa menyebut air bersih tawar yang jumlahnya jauh lebih sedikit dibandingkan air laut dapat menjadi sumber konflik di masa depan.
"Perebutan air semakin terjadi. Saat ini sudah terjadi di antara para petani kita, dan di negara lain pun sama," katanya melansir Antara, Minggu (26/5/2024).
Dirinya mengingatkan kepada masyarakat untuk menggunakan air secara bijaksana dengan menerapkan prinsip reduce, reuse, dan recycle.
Menurutnya, jumlah air tidak bertambah, sedangkan populasi manusia terus meningkat dari hari ke hari dan saat ini telah mencapai 8 miliar jiwa di seluruh dunia.
Kondisi ini menyebabkan tingkat aksesibilitas, kualitas, kuantitas, dan kontinuitas air kian menurun, dikarenakan berbagai faktor seperti pencemaran dan siklus air.
"Sementara itu, kebutuhan air terus meningkat. Jika hal ini tidak diatasi, akan terjadi kesenjangan yang semakin besar di masa depan. Bahkan, air bisa menjadi sumber konflik," jelasnya.
Ia berharap Forum Air Dunia atau World Water Forum ke-10 yang baru saja berlangsung di Bali dapat membangkitkan semangat agar manusia lebih peduli dan tidak semena-mena terhadap air.
Berita Terkait
-
Berantas Kota Kumuh! BRIN Kembangkan Peta Berbasis Citra Satelit
-
Sedang Merebak, Ini Gejala Cacar Air yang Perlu Diwaspadai Orang Tua
-
Dukung Ketahanan Pangan, Yasa Artha Trimanunggal Akuisisi SAM Air
-
Endress+Hauser Indonesia Bangun Infrastruktur Air Bersih di Pedesaan
-
ICW Curigai Loyalis Ganda, KPK Era Setyo Budiyanto Bisa Picu Konflik Kepentingan Imbas Diisi Polisi, Jaksa hingga Hakim?
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024