- Emas sudah lama dikenal sebagai instrumen investasi yang stabil
- Gunakan aplikasi atau situs terpercaya untuk melihat tren harga emas
- Emas paling ideal untuk investasi 5–10 tahun.
SuaraSumut.id - Memiliki penghasilan tetap memang membanggakan, tapi apakah itu cukup untuk menjamin masa depan yang sejahtera?
Agar kondisi finansial lebih aman, salah satu langkah cerdas yang bisa dilakukan sejak dini adalah investasi emas.
Emas sudah lama dikenal sebagai instrumen investasi yang stabil, bahkan di tengah gejolak ekonomi.
Apalagi, harga emas Antam hari ini, Selasa 16 September 2025 kembali mengalami lonjakan signifikan.
Berdasarkan data dari laman resmi Logam Mulia PT Antam, harga emas naik sebesar Rp 12.000 per gram, dari Rp 2.093.000 menjadi Rp 2.105.000 per gram.
7 Tips Investasi Emas yang Aman dan Menguntungkan
1. Tentukan Tujuan Investasi
Apakah untuk pendidikan anak, dana pensiun, atau tabungan jangka panjang? Dengan tujuan yang jelas, kamu bisa lebih konsisten dan terarah dalam menabung emas.
2. Pantau Harga Emas Secara Rutin
Gunakan aplikasi atau situs terpercaya untuk melihat tren harga emas. Strateginya sederhana: beli saat harga turun, jual ketika harga naik.
3. Beli di Tempat Terpercaya
Pilih lembaga resmi seperti:
- PT ANTAM (melalui gerai atau e-commerce resmi),
- Pegadaian (tabungan emas atau pembelian fisik)
- Selalu pastikan ada sertifikat keaslian.
4. Simpan di Tempat Aman
- Brankas pribadi di rumah.
- Safe Deposit Box (SDB) di bank.
Jangan asal simpan, karena keamanan adalah faktor penting.
5. Fokus pada Jangka Panjang
Berita Terkait
-
Detektif Jubun Bongkar Rahasia Gelap Money Game Syariah: Waspada Riba Berkedok Surga
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Harga Emas Antam dan Galeri24 Kompak Naik di Atas Rp2,5 Juta per Gram
-
Emas Antam Bangkit, Harga Hari Ini Capai Rp 2.577.000 per Gram
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Panduan Membeli Mobil Hybrid Bekas: Hemat BBM Tanpa Salah Pilih
-
Jalur Aceh Timur-Gayo Lues via Lokop Segera Terhubung, Penanganan Darurat Masuki Tahap Akhir
-
Mobil Bekas Tabrak Murah tapi Berisiko? Ini Keuntungan dan Kerugian
-
Tips Merawat Mobil yang Jarang Dipakai Agar Tetap Prima dan Awet
-
Jangan Anggap Remeh! Ini Kelebihan Pelek Jari-jari Dibanding Pelek Alloy