- Konser Roblox menjadi tren baru yang memadukan musik, teknologi animasi, dan interaksi digital
- Danilla Riyadi sudah beberapa kali tampil di konser Roblox
- Sosok The Weeknd juga tak ketinggalan meramaikan konser Roblox
SuaraSumut.id - Roblox bukan lagi sekadar platform game biasa. Dengan jumlah pengguna aktif jutaan setiap harinya, Roblox berhasil menciptakan sebuah ekosistem virtual di mana para pemain bisa membangun dunia, berinteraksi, hingga menonton konser virtual.
Fenomena ini pertama kali mencuat ketika Lil Nas X menggelar konser metaverse perdana di Roblox pada tahun 2020, jauh sebelum kata “metaverse” populer.
Sejak saat itu, konser Roblox menjadi tren baru yang memadukan musik, teknologi animasi, dan interaksi digital. Tidak hanya musisi internasional, ada juga artis asal Indonesia yang sukses tampil di sana.
Apa yang Bisa Diharapkan dari Konser Roblox?
Menghadiri konser Roblox tentu berbeda dengan konser offline. Berikut adalah pengalaman unik yang ditawarkan konser metaverse ini:
- Remix eksklusif lagu populer yang hanya tersedia selama konser.
- Animasi avatar artis dengan teknologi motion capture.
- Interaksi dengan penonton melalui pilihan lagu, item khusus, atau mini-games.
- Lingkungan digital unik yang didesain sesuai konsep konser.
Menariknya, semua pengalaman ini bisa diakses hanya dengan membuat akun Roblox.
Deretan Artis yang Pernah Tampil di Roblox
1. Danilla Riyadi
Nama Danilla Riyadi menjadi salah satu kebanggaan Indonesia di panggung digital. Penyanyi berwajah ayu ini sudah beberapa kali tampil di konser Roblox.
Keikutsertaannya membuktikan bahwa musisi Indonesia juga bisa bersaing di kancah internasional dengan memanfaatkan teknologi metaverse.
2. Twenty One Pilots
Konser Twenty One Pilots di Roblox tergolong inovatif. Penonton diberikan kebebasan untuk memilih urutan lagu melalui interaksi dengan televisi jadul yang ada di dalam dunia virtual konser.
Tak hanya itu, mereka juga menghadirkan perburuan harta karun pra-konser dengan hadiah spesial, membuat pengalaman semakin imersif.
3. NCT 127
Bagi penggemar K-pop, Roblox juga menghadirkan konser dari NCT 127. Grup ini membawa energi khas mereka ke dunia metaverse, memungkinkan penggemar di seluruh dunia ikut bernyanyi dan berinteraksi tanpa batas ruang.
Berita Terkait
-
67 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 13 Januari: Ada Bundle Jujutsu, Yuji Itadori, dan Evo Gun
-
Sinyal Kehadiran Persona 6 Muncul, Spekulasi Gameplay Makin Panas
-
Update Free Fire Januari 2026: Ada Skin Jujutsu Kaisen dan Gameplay Baru
-
The Division 3 Dalam Pengembangan, Ubisoft Janjikan Game Shooter Luar Biasa
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 12 Januari 2026: Raih Skin SG2, Scar Megalodon, dan Sports Car
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Ingin Kuliah Gratis ke Luar Negeri? Ini Daftar Beasiswa Luar Negeri 2026 Paling Pavorit
-
Kades Sebut PT TBS Tak Ada Kaitan Penyebab Bencana Banjir di Tapteng dan Tapsel
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan