Pilkada Aceh 2024: Mualem-Dek Fadh Siapkan Kartu Modal Usaha

Dek Fadh menyatakan bahwa kartu ini akan membantu ibu-ibu pedagang dalam menjalankan usaha mereka dan meningkatkan kesejahteraan keluarga.

Suhardiman
Senin, 28 Oktober 2024 | 14:33 WIB
Pilkada Aceh 2024: Mualem-Dek Fadh Siapkan Kartu Modal Usaha
Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh 1 Bustami Hamzah-M Fadhil Rahmi (kiri) dan Muzakir Manaf dan Fadhullah. [Antara]

"Kita didik anak Aceh menjadi tenaga terampil di segala bidang. Tentu ini yang akan kita lakukan untuk mengatasi pengangguran di Aceh," ungkap Fadhil Rahmi.

Pilkada Aceh 2024 hanya ada dua pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur. Mereka adalah palson nomor urut 1 Bustami Hamzah-M Fadhil Rahmi yang diusung NasDem, PAN, Golkar, Partai Adil Sejahtera Aceh dan Partai Darul Aceh.

Sedangkan paslon nomor urut 2 Muzakir Manaf-Fadhullah diusung Partai Aceh, Partai Nanggroe Aceh (PNA), Gerindra, Demokrat, PPP, PKS, PKB, dan PDI Perjuangan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini