SuaraSumut.id - Menteri Kelautan dan Perikanan (KP) Edhy Prabowo dikabarkan positif terpapar Covid-19.
Edhy dikabarkan tertular usai melangsungkan kunjungan kerja.
Hal tersebut dibenarkan oleh Wakil Ketua Komisi IV DPR Daniel Johan. Ia mengaku, kabar tersebut diterima pada 3 September 2020.
"Iya (Edhy positif Covid-19). Saya mendapat kabar dari staf KKP," ujar Daniel kepada Suara.com, Selasa (8/9/2020).
Baca Juga: Kapal Cepat Terbakar di Kubu Raya, Bocah 4 Tahun Dikabarkan Hilang
Dari informasi yang diterima Daniel, sejauh ini kondisi Edhy dalam keadaan sehat. Ia juga sempat menghubungi Edhy meski tidak secara tegas menanyakan perihal tersebut.
Edhy sempat meminta doa saat ditanya kabar dirinya positif terinfeksi Covid-19.
"Saya langsung WA (Whatsapp) Bang Edhy, tapi tidak secara langsung menanyakan hal itu, hanya mendoakan agar selalu sehat dan lancar," katanya.
"Dijawab amin terima kasih pak ketua," ujar Daniel mengulang jawaban Edhy.
Kabar Edhy terpapar Covid-19 pertama kali disampaikan Politisi muda Partai Gerindra Kawendra Lukistian.
Baca Juga: Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo Dikabarkan Positif Covid-19
Edhy diduga terpapar Covid-19 dari rekannya di Kementerian KP. sepulang dari kunjungan di luar negeri.
"Iya (positif Covid-19)," kata Kawendra.
Jika dicek melalui situs resmi KKP, Edhy sempat mengunjungi Pulau Maratua, Kalimantan Timur pada awal September 2020.
"Kata teman-teman di KKP kenanya sepulang kunjungan dari tugas luar kota kemarin," ujarnya.
Di sana Edhy menemui pelaku usaha pariwisata untuk bersosialiasi pemanfaatan sektor perikanan yang berdampak pada perekonomian masyarakat setempat.
Berita Terkait
-
Trump Sempat Telepon Presiden China Soal Asal-Usul COVID, Ini Kata Mantan Kepala CDC!
-
Survei: Milenial Rela Rogoh Kocek Lebih Dalam untuk Rumah Modern Minimalis
-
Trump Tarik AS dari WHO! Salahkan Penanganan COVID-19
-
Larang Bongkar Pagar Laut, Trenggono Punya Harta Rp 2,6 T, Miliki Julukan 'Bos Menara'
-
Kronologi Dewi Soekarno Didenda Pengadilan Jepang Rp3 Miliar Gegara Pecat Karyawan
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Gelar Kreasi Literasi Keuangan, Astra Financial Dukung Peningkatan Literasi Keuangan
-
Polda Sumut Prediksi 6 Juta Pemudik Bakal Masuk ke Sumatera Utara di Momen Lebaran 2025
-
Pak Bhabin Kunjungi Sumut, Edukasi Tertib Berlalu Lintas dengan Sentuhan Humor
-
Effendi Simbolon Dialog Terbuka dengan Mahasiswa hingga Dosen UHN
-
Pencuri Jemuran di Deli Serdang Tewas Dianiaya, 4 Orang Ditangkap