SuaraSumut.id - Beredar sebuah surat soal permintaan bantuan dana pengamanan Pilkada ke perusahaan.
Dilihat Senin (26/10/2020), surat berkop Gubernur Sumatera Utara pertanggal 20 Oktober 2020 ditujukan kepada Pimpinan Direksi Perusahaan di Sumatera Utara.
Surat tersebut berisi permintaan dana ke perusahaan untuk pengamanan pelaksanaan Pilkada 2020.
Dalam isi surat ditulis Pemerintah Provinsi Sumatera Utara melalui APBD Sudah mengalokasikan anggaran untuk pelaksanaan Pilkada.
Namun, dalam NPHD yang sudah ditandatangani untuk penyelenggara terdapat kekurangan dari nilai anggaran yang telah disepakati. Maka dengan ini dihimbau seluruh perusahaan di Sumatera Utara untuk berpartisipasi dalam berbantuan dana.
Dalam surat juga berisi nomor rekening. Surat itu dibubuhi tangan Gubernur Sumut Edy Rahmayadi dan stempel.
Namun, Pemprov Sumut menyatakan bahwa surat tidak benar atau hoaks. Hal ini ditanyakan dalam postingan akun resmi Humas Sumut @humassumut.
"Ramai beredar surat edaran yang mengatas namakan Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi, terkait permohonan bantuan dana pengamanan Pilkada, dengan ini kami informasikan bahwa surat edaran tersebut adalah tidak benar, mohn untuk tidak menyebarkannya," tulis dalam akun itu.
Berita Terkait
-
RUU 'Antek Asing': Senjata Lawan Propaganda atau Alat Bungkam Suara Kritis?
-
Viral Purbaya Resmikan Pinjol Yayasan Al Mubarok, Kemenkeu Pastikan Hoaks
-
Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
-
Gegara Bobby Nasution Tak Dipanggil, Boyamin MAKI Temui Dewas KPK Bawa Bukti Rekaman Sidang
-
Dosen Utama STIK: UU ITE Tak Melemah, Penyebar Hoaks Tetap Bisa Dipidana!
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat