SuaraSumut.id -
Diduga tak kuat akibat putus cinta, seorang remaja ABG inisial FM (17) memilih jalan pintas.
Ia mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri. Sebelum tewas, siswi SMA ini tinggalkan surat untuk sang mantan kekasih.
Peristiwa terjadi di depan indekosnya di Lingkungan To’Kaluku, Kabupaten Tana Toraja, Sulawesi Selatan, Rabu (4/11/2020). Kabar tewasnya korban diunggah akun Instagram @Makassar_info.
"Diduga karena diputuskan oleh pacarnya, seorang pelajar kelas XII SMAN 5 Makale, FM 17 tahun nekat gantung diri di pohon jambu yang berada di depan indekosnya," tulis @Makassar_iinfo.
Baca Juga: PNS LIPI Cibinong Gantung Diri di Rumah, Diduga karena Istrinya COVID-19
Dikutip dari Hops.id-jaringan Suara.com-Kamis (5/11/2020), polisi yang mendapat laporan turun ke lokasi.
Di TKP polisi menemukan beberapa catatan tulisan tangan yang diduga dibuat korban untuk orang tua dan mantan kekasihnya.
Surat itu berisi permintaan maaf kepada orang tua dan mantan pacarnya yang diperkirakan dibuat FM sebelum mengakhiri hidupnya.
Dalam surat wasiat untuk kekasihnya, FM mengucapkan terimakasih atas segala hal yang sudah dilakukan mantan kekasihnya bernama Alpin.
FM kembali mengungkit janjinya yang berisi tentang rasa cintanya terhadap Alpin hingga ia tewas.
Baca Juga: Siswi SMA di Tana Toraja Tewas Gantung Diri di Pohon Jambu
Lantaran hubungan asmaranya dengan Alpin berakhir alias putus cinta, FM juga memutuskan untuk mengakhiri hidupnya dengan gantung diri.
Berikut isi surat FM untuk mantan kekasihnya bernama Alpin:
"Buat Alpin
Terima Kasih atas semuanya. Semua yang telah kamu berikan terhadap aku…
Ini janjiku dulu.
Kalau aku mencintaimu sampai aku mati.
Dan hubungan ini saya samakan dengan hidup saya. Jika hubungan ini berakhir maka hidupku pun juga berakhir.
Demi Tuhan aku berjanji aku tidak akan mengganggu kamu lagi, ini akhir pertemuan kita.
Berjanjilah jangan tangisi kepergianku.
Aku mencintaimu.
I LOVE YOU"
Pihak kepolisian menduga ia nekat gantung diri lantaran putus cinta dari kekasihnya.
Berita Terkait
-
Janji Manis Hilirisasi, Pahitnya Realita Warga Bantaeng Terpapar Polusi Tanpa Solusi
-
Ibu dan Anak di Karawang Tewas Gantung Diri, Suami Baru Pulang Kerja Langsung Syok Berat
-
Ulasan Buku 'Burung Beo yang Setia', Menjalin Persahabatan Bersama Hewan
-
Ini Perbedaan Surat Wasiat dan Warisan
-
18 Ribu Lebih Debitur Nikmati KUR BRI di Sulawesi Selatan
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Meski Diupayakan, Menhub Tak Jamin Harga Tiket Pesawat Turun Jelang Nataru
-
Derbi Keturunan! Julian Oerip Cetak Gol Saat AZ Bantai Samuel Silalahi di UEFA Youth League
-
Tersangka Kasus Judol Bisa Kerja Padahal Tak Lulus Seleksi, SOP Komdigi Kini Diusut Polisi
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
Terkini
-
Revitalisasi Stadion Teladan Medan Belum Rampung dari Target Oktober 2024, Apa Penyebabnya?
-
Begal di Deli Serdang Beraksi Naik Mobil Bacok Pemotor, 1 Pelaku Terkapar Ditembak
-
29 Pengungsi Rohingya di Aceh Timur Kabur dari Penampungan
-
Motif Pelaku Rampok Mobil-Gorok Leher Driver Taksi Online di Medan karena Terlilit Utang Judi Online
-
Edy Bilang Beli Medan Club Bonus, HIMMAH Sumut: Bonus atau Ada Kepentingan Lain?