SuaraSumut.id - Polisi mengungkap kasus pembunuhan remaja inisial REF (18) yang jasadnya ditemukan dengan 42 tusukan di Deli Serdang, Sumatera Utara.
Tiga pelaku terdiri dari dua pria dan satu wanita ditangkap. Ketiga pelaku adalah YP alias W (23), AR (15) dan YF (17).
"Ketiga pelaku ditangkap dari sebuah hotel di wilayah Kabupaten Asahan, Sumut," kata Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Riko Sunarko dalam paparannya, Jumat (6/11/2020).
Riko mengatakan, korban ditemukan warga di Jalan Wakaf, Kecamatan Sunggal, Deli Serdang, Sumatera Utara, pada Senin (2/11/2020).
"Ditubuh korban ditemukan 42 lubang yang diperkirakan bekas tusukan, sehingga kita duga menyebabkan korban meninggal," ujarnya.
Polisi menemukan sejumlah barang bukti seperti pisau dan obeng di lokasi.
Modus Berkenalan hingga Bunuh Korban
Riko menjelaskan, modus kasus pembunuhan tersebut bermula dari perkenalan korban dengan pelaku YF dari aplikasi Facebook. Dari perkenalan itu mereka janjian bertemu.
"Pelaku masih berusia 17 tahun, sudah pernah menikah dan minta ketemuan di kos-kosan," ungkapnya.
Baca Juga: Gubernur Edy Rahmayadi Ajak Masyarakat Teladani Kepribadian Rasulullah
Setelah bertemu, kata Riko, dua teman pelaku muncul dan salah satu dari keduanya minta dibonceng. Saat tiba di lokasi, salah satu pelaku langsung menusuk bagian leher korban.
"Saat itu korban sempat melawan. Seketika pelaku menikam korban secara membabi buta hingga tewas," pungkasnya.
Kontributor : Muhlis
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana