SuaraSumut.id - Masyarakat Hindu India tengah merayakan Festival Diwali atau bisa juga disebut festival kuliner.
Orang-orang akan mengenakan pakaian baru, mengunjungi berbagai tempat, mendekorasi seluruh rumah, berkumpul dengan orang yang dicintai, dan menikmati berbagai makanan.
Diwali menandakan hari di mana Dewa Rama kembali ke rumah setelah menghabiskan 14 tahun di hutan, jauh dari keluarganya.
Selain karena sejarah Ramayana, masyarakat juga merayakan Diwali sebagai 'Lakshmi puja'. Dipercaya bahwa Dewi Lakshmi menghiasi rumah-rumah itu dengan kekayaan dan kemakmuran yang diterangi saat hari besar!
Tetapi Festival Diwali tidak lengkap tanpa manisan. Terdapat beragam makanan ringan yang secara tradisional disiapkan selama musim perayaan ini.
Dikutip dari Times of India berikut 10 makanan tradisional yang sering disajikan saat Festival Diwali.
1. Samosa
Samosa memili cita ras renyah dan pedas. Biasanya menjadi camilan saat perayaan ini. Jika Anda mengadakan pesta Diwali, harus menyajikan 'chai-samosa' kepada tamu.
2. Aloo Bonda
Baca Juga: Mengenal Sejarah Diwali, Festival Cahaya Umat Hindu
Camilan pinggir jalan dari India Selatan ini pasti akan menggoda selera Anda. Isiannya berupa kentang yang lezat di dalam lapisan tepung yang renyah keemasan. Dari kumpul-kumpul kecil hingga pesta besar, jangan lupa untuk memasukkan resep ini ke dalam menu!
3. Murukku
Murukku merupakan camilan India Selatan yang populer. Dibuat dengan tepung beras yang enak. Ini umumnya dikenal sebagai 'chakli' di wilayah utara India. Anda dapat dengan mudah membuat resep ini di rumah dengan bahan-bahan sederhana dan sedikit usaha. Kudapan ini memiliki umur simpan yang baik dan dapat disimpan sekitar 3-4 bulan.
4. Gulab Jamun
Saatnya menampilkan manisan pertama dalam daftar ini, yang jelas adalah gulab jamun! Anda tidak bisa membayangkan merayakan Diwali tanpa bola khoya yang lezat ini dicelupkan ke dalam sirup gula kental. Tekstur yang kaya dan rasa yang enak dari hidangan manis ini dapat langsung membuat semua orang terkesan.
5. Sooji Halwa
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Wakil Wali Kota Binjai Harap Dana Transfer Pusat Dikembalikan untuk Pemulihan Pascabanjir
-
Banjir Rendam Tiga Desa di Sosa Julu Padang Lawas
-
OJK Tegaskan Tidak Pernah Keluarkan Daftar Aplikasi Penghasil Uang
-
5 Kebiasaan yang Harus Hilang di Tahun 2026
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melejit, Cek Rinciannya di Sini