
SuaraSumut.id - Renatta Moeloek alias Chef Renatta memiliki sejumlah tato. Ternyata tato-tato tersebut bertema bahan makanan.
Hal itu terungkap dalam sebuah video YouTube Chef Arnold Poernomo yang tayang pada 25 Desember 2020. Chef Renatta mengaku sengaja memilih tema makanan untuk tatonya.
"Tatonya Chef Renatta itu apa aja sih? Orang-orang pada tanya," kata Chef Arnold dalam video YouTube-nya.
"Hah? Kenapa nggak ada yang nanya tatonya Chef Juna tuh?" timpal Chef Renatta.
Baca Juga: Viral Curhatan Cewek Berhijab yang Punya Tato: Ampuni Hambamu Ini
"Duh berantakan, punyanya dia (Chef Juna) tuh udah berantakan. Kalau yang ini kan, orang pada tanya, itu bunga apa," ujar Chef Arnold lagi.

"Itu kol. Kol kalau dipotong jadi dua, itu kol. Bawahnya ada kecombrang, terus ada mustard," tutur Chef Renatta menjelaskan tato di punggung bagian kiri atas.
Inspirasi serupa juga dipakai oleh Chef Renatta saat membuat tato di bagian bahu serta lengan kanannya bagian atas. Di mana koki berusia 26 tahun itu mengabadikan hewan laut bulu babi dan berbagai bumbu masakan.
"Ini ada bulu babi, bay leaf, coriander, ya semuanya bahan-bahan supermarket lah," tegas Chef Renatta.
"Bahan-bahan supermarket, tuh dengerin," timpal Chef Arnold lagi.
Baca Juga: Curhat Pembeli Gagal Dapat Sepatu Bermerek, Malah Berubah Jadi Tato Kaki
Dalam kesempatan yang sama, Chef Renatta juga ditanya soal kebiasaannya memasak di rumah. Tapi, koki cantik ini mengungkapkan fakta yang cukup mengejutkan.
Meski berstatus sebagai juri acara masak, Chef Renatta ternyata jarang masak di rumah. Ia mengaku tidak punya waktu untuk memasak dan lebih sering memesan makanan lewat layanan pesan antar.
Berita Terkait
-
Chef Arnold Poernomo Bereaksi Usai Bobon Santoso Daftarkan Hak Cipta Konten Masak Besar
-
Makeup Pengantin Perempuan Penuh Tato, Hasilnya Kayak Beda Orang
-
Banyak Dijumpai, Ini Efek Menggoreng Sayuran: Bisa Sebabkan Berbagai Penyakit
-
Ramai Boikot Deodoran Gegara Sastra Silalahi, Padahal Cuma KOL Bukan Brand Ambassador: Apa Bedanya?
-
Tak Terima Nama Palembang Tercoreng Gegara Willie Salim, Richard Lee Ikutan Bikin Acara Masak Besar
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Klik Link Saldo DANA Kaget Hari Ini, Mana Tahu Bisa Nambah Buat Investasi Emas
-
Bobon Santoso Masak Besar Bareng Bobby Nasution di Danau Toba, Ribuan Warga Santap Ayam Andaliman
-
Promo Indomaret 16-30 April 2025, Buah Naga Diskon 10 Persen
-
Link Saldo Dana Kaget Hari Ini, Kamis 17 April 2025: Bisa Beli Tiket Nonton Bioskop
-
Polda Sumut Tangkap 3 Orang Terkait Live Porno Libatkan Anak di Bawah Umur di Deli Serdang