SuaraSumut.id - Kecelakaan maut melibatkan mobil pikap Daihatsu Grand Max dengan truk di Kabupaten Aceh Tamiang.
Peristiwa itu mengakibatkan satu orang meninggal dunia. Sedangkan dua penumpang lainnya mengalami luka.
Kasat Lantas Polres Aceh Tamiang AKP Handoko Suseno mengatakan, korban meninggal dunia bernama nama Anwar (43).
"Sedangkan Junaidi (40) dan Dedi Iskandar (36) mengalami luka ringan dan dirawat di RSUD Aceh Tamiang," katanya, dilansir dari Antara, Minggu (10/1/2021).
Baca Juga: Polisi Dalami Keterangan Dua Teman Cewek Open BO Tewas di Hotel
Kejadian berawal saat mobil BK 9695 DC dikemudikan Junaidi dari Kuala Simpang menuju Kota Langsa sekira pukul 06.30 WIB.
Pengemudi pikap diduga tidak melihat ada truk BL 8638 NP yang berhenti di badan jalan, sehingga menabrak kendaraan tersebut.
Truk dikemudikan Mujibassailin (26) dan Mutasir (28) sebagai kernet. Saat itu, truk baru berhenti di badan jalan karena ban kiri bocor.
Sebelum tabrakan terjadi, pikap sempat mendahului mobil di depannya. Saat mendahului, di depan pikap ada truk. Karena jarak sudah dekat pengemudi pikap langsung menabrak bak samping kanan truk.
"Akibat tabrakan tersebut, penumpang pikap samping pintu kiri terjepit di belakang bawah truk. Korban meninggal ditempat kejadian," pungkasnya.
Baca Juga: Pembunuh Kejam Wanita Berjilbab Hitam Buron, Buang Jasad Fitriana ke Masjid
Berita Terkait
-
Ngeri! Tawuran Maut Kebon Singkong Vs Cipinang Jagal di Jaktim: Satu Tewas Tersambar Kereta hingga Kena Panah di Leher
-
Meresahkan, Makam Nia Kurnia Sari Gadis Penjual Gorengan Diduga Jadi Ladang Syirik
-
Hizbullah Klaim Tewaskan 100 Tentara Israel, Seribu Luka-luka!
-
Truk Dibakar Massa, Sopir Penabrak Bocah di Teluknaga Tangerang Resmi Tersangka: Urine Positif Narkoba!
-
Tangis Tamara Tyasmara Pecah, Pembunuh Dante Divonis 20 Tahun, Lebih Ringan dari Tuntutan Mati
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
Terkini
-
Viral Remaja Wanita Diculik Kawanan Bersenpi di Labura Sumut, Minta Tebusan Rp 400 Juta, 3 Pelaku Ditangkap
-
Lari ke Aceh, Pelaku yang Buang Mayat Wanita dalam Tas di Karo Ditangkap
-
Polres Labusel Launching Gugus Tugas Ketahanan Pangan
-
Seniman Luncurkan NFT Bobby Nasution, Bangkitkan Seni Digital Sumatera Utara
-
Polres Labusel Pergoki Maling Sawit Miliki Sabu