SuaraSumut.id - Mobil meledak di Medan Johor, Kota Medan, Sumatera Utara. Ledakan mobil diakibatkan tabung gas yang bocor.
Akibat mobil meledak itu, satu orang tewas. Dan satu lagi luka parah.
Kepala Kepolisian Sektor Deli Tua AKP Zulkifli pada Rabu mengatakan bahwa peristiwa ledakan tabung gas itu terjadi ketika Juliadi (55) dan Nur Aini (40) mengantar tabung gas menggunakan mobil bak terbuka dengan nomor polisi BK 9025 CH.
Juliadi yang bekerja sebagai supir di pangkalan gas hendak mengantar gas ke satu rumah sakit di Medan bersama Nur Aini, pemilik pangkalan gas.
Dalam perjalanan, Juliadi menghentikan mobil karena menduga ada tabung oksigen yang bocor setelah mendengar suara tabung bocor dari arah belakang mobil.
Saat dia berusaha memperbaiki tabung gas yang diduga bocor, tabung gas itu meledak.
"Warga yg melihat kejadian tersebut berusaha membantu untuk memadamkan api akibat ledakan tabung oksigen," kata Zulkifli.
Menurut dia, warga yang melihat kejadian kecelakaan itu kemudian membawa Juliadi dan Nur Aini ke rumah sakit.
"Namun korban Juliadi dinyatakan telah meninggal dunia," katanya.
Baca Juga: Emak-emak di Sumut Hancurkan Lokasi Judi, Begini Ceritanya
Berita Terkait
-
Usai 28 Izin Dicabut, Greenpeace Tagih Transparansi Pemerintah Tertibkan Kawasan Hutan
-
Kasus TPPO Jual Bayi Terungkap di Medan, Kemen PPPA Sebut Modus Sudah Dilakukan Sebelum Anak Lahir
-
Gegara Bobby Nasution Tak Dipanggil, Boyamin MAKI Temui Dewas KPK Bawa Bukti Rekaman Sidang
-
Pemerintah Pusat Puji Gerak Cepat Gubernur Bobby Nasution Bangun Huntap Korban Bencana
-
Gubernur Bobby Nasution Perpanjang Status Tanggap Darurat Bencana hingga 31 Desember 2025
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Danki Yonzipur di Aceh Meninggal Kecelakaan Usai Bangun Jembatan Bailey
-
Kecelakaan Kereta Api Vs Mobil di Tebing Tinggi, 9 Penumpang Avanza Tewas
-
Layanan Pegadaian Hadir di Mandrehe Nias Barat
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera