SuaraSumut.id - Seorang nelayan di Aceh Singkil tewas diterkam buaya saat berenang mencari ikan dan tripang. Korban baru dapat lepas setelah buaya tersebut ditombak temannya.
Sedangkan rekannya Onius Gulo (27), Eli Yudi Gulo (24), Dirianus Gea (22) dan Erlin Zai (19) berhasil menyelamatkan diri.
"Korban Sojinema Zega (36) tewas diterkam buaya saat berenang di perairan Pulau Panda, Kecamatan Pulau Banyak Barat," kata Sekretaris Satgas SAR Kepulauan Banyak Yudistira, dilansir Antara, Kamis (18/2/2021).
Peristiwa berawal saat korban dan rekannya melaut mengunakan perahu untuk cari ikan dan tripang.
Baca Juga: Hentikan Mimpi Karatsev, Novak Djokovic ke Final Australian Open 2021
Saat tiba di lokasi, mereka berenang mencari ikan. Tiba-tiba korban berteriak karena melihat buaya mulai mendekat. Rekan korban mendekat dan melihat korban sedang diterkam buata tersebut.
"Mereka menusuk buaya dengan tombak ikan, hingga buaya itu melepaskan korban dari mulutnya," ungkapnya.
Meski mendapatkan pertolongan, namun nyawa korban tidak berhasil diselamatkan. Kekinian korban sudah dikebumikan oleh keluarga.
Berita Terkait
-
Skandal Solar Subsidi Kolaka: Nelayan Menjerit, Negara Rugi Rp105 Miliar!
-
Nelayan Dumai Hadapi Perubahan Iklim dengan Teknologi PLTS dan Bioflok
-
Nelayan Menjerit! Akses Solar Subsidi Sulit, Aturan Baru Bahlil Bikin Tambah Susah?
-
Korban Kecelakaan Kapal di Korsel, Jenazah 2 WNI Telah Dipulangkan ke Pihak Keluarga
-
Pagar Laut Bikin Nelayan di Perairan Tangerang Merugi Hingga Rp24 Miliar
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
Terkini
-
Bobby Nasution soal Kadis Pariwisata Sumut Ditahan Kasus Korupsi: Kalau Salah Ya Ditahan
-
Festival Nommensen 2025, Effendi Simbolon: Memberikan Dampak Positif untuk Semua
-
Curi Motor Pendeta di Medan, Acil Ditembak Polisi
-
Harta Kekayaan Zumri Sulthony, Kadis Pariwisata Sumut yang Ditahan soal Korupsi Penataan Situs Benteng Putri Hijau
-
Eks Kabagbinopsnal Polda Sumut Gugat Kapolri dan Kapolda