SuaraSumut.id - Seorang pria diduga menjadi korban tabrak lari di Medan. Korban ditemukan tergeletak tak bernyawa usai ditabrak satu unit mobil minibus.
Peristiwa terjadi di seputaran Jalan TB Simatupang, Simpang PDAM Tirtanadi, Kecamatan Medan Sunggal, Sabtu (20/2/2021) dinihari.
Salah seorang warga bernama Bobby (31) mengatakan, kecelakaan berawal saat korban yang berjalan kaki hendak menyeberang jalan.
"Dari arah Asam Kumbang datang satu unit mobil jenis Avanza, kencang kali dia, lihat orang nyeberang tak bisa dielakkannya lagi," katanya.
Seketika mobil menabrak pria tersebut hingga terseret sejauh 15 meter. Warga yang melihat kejadian itu langsung mendekati korban.
"Pelakunya langsung kabur," ungkap Bobby.
Petugas kepolisian yang mendapat laporan turun ke lokasi dan melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).
Kanit Lantas Polsek Sunggal Iptu AG Lubis membenarkan mengenai peristiwa kecelakaan yang merenggut satu korban jiwa ini.
"Identitas korban belum diketahui, jenazahnya kita bawa ke Rumah Sakit Bina Kasih," pungkasnya.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: Mengapa PPKM Skala Mikro Dianggap Pemerintah Lebih Efektif?
Berita Terkait
-
Nahas! Bocah 10 Tahun Tewas Jadi Korban Tabrak Lari saat Bersepeda
-
Viral Ibu Tidur di Kuburan, Tak Ikhlas Anak Tewas Korban Tabrak Lari
-
Tabrak Lari Depan Pos Polisi Fly Over Makassar, Korban Meninggal
-
Aksi Sunmori Berujung Tragedi, Warga Ngamuk karena Ada Korban Tabrak Lari
-
Ayahnya Driver Ojol Korban Tabrak Lari, Gadis Cilik Ini Bantu Ambil Order
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana