SuaraSumut.id - Seorang ayah di Kabupaten Toba, Sumatera Utara ditangkap polisi karena diduga mencabuli anak kandungnya yang masih di bawah umur.
Pelaku TN (44) melakukan aksi bejatnya sebanyak 10 kali saat istrinya tidak berada di rumah.
"Korban disetubuhi pelaku saat istrinya tidak berada di rumah, sudah lebih dari 10 kali," kata Kasat Reskrim Polres Toba Nelson J Sipahutar, dilansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Selasa (23/2/2021).
Penangkapan pelaku berdasarkan laporan ibu korban pada Desember 2020. Saat itu ibu korban melihat langsung aksi bejat pelaku.
Baca Juga: Viral Truk Lewat di Tengah Acara Pesta Pernikahan, Tamu Sibuk Angkat Kursi
"Dari laporan itu petugas melakukan penyelidikan," ujarnya.
Pelaku sempat melarikan diri setelah peristiwa itu. Pelaku kemudian ditangkap daerah Cakung, Jakarta Timur, pada Jumat (19/2/2021).
"Alasan pelaku mencabuli anaknya karena tidak cocok dengan istrinya yang tak pernah memberikan kebutuhan biologis," jelasnya.
Saat ini TN ditahan di Polres Toba untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.
Baca Juga: Dapat Ganti Rugi dari Pertamina, Warga Kuningan Borong Motor dan Mobil
Berita Terkait
-
Kasus Cabuli Mantan Pacar, Hari Ini Mario Dandy Bawa Saksi Meringankan ke Sidang, Siapa?
-
Hairos Waterpark, Ada Wahana Tornado untuk si Penyuka Tantangan
-
Mudik Gratis PLN Sumut 2025 Sediakan 576 Tiket: Ini Rute, Jadwal dan Syaratnya
-
Bantah Isu Pecah Kongsi dengan Rico Waas, Bobby Nasution Salahkan OPD
-
Pegawai PN Sukabumi Cabuli Mahasiswi Magang usai Pingsan di Depan Ruang Sidang, Area Sensitif Diobok-obok!
Tag
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
-
Pemain Persib dan PSM Dipanggil Klub Spanyol Osasuna, Bek Persija Absen!
Terkini
-
Kadis Pariwisata Sumut Ditahan Kasus Korupsi, Bobby Nasution: Bukan Gara-gara Kami
-
Bobby Nasution soal Kadis Pariwisata Sumut Ditahan Kasus Korupsi: Kalau Salah Ya Ditahan
-
Festival Nommensen 2025, Effendi Simbolon: Memberikan Dampak Positif untuk Semua
-
Curi Motor Pendeta di Medan, Acil Ditembak Polisi
-
Harta Kekayaan Zumri Sulthony, Kadis Pariwisata Sumut yang Ditahan soal Korupsi Penataan Situs Benteng Putri Hijau