SuaraSumut.id - Gubernur Sumut Edy Rahmayadi mengancam akan menutup tambang emas liar yang ada di Sumut.
Edy mengaku, dirinya sudah dari awal meminta agar tambang liar itu dihentikan. Namun, hingga saat ini aktivitas tambang masih terus berjalan dan malah semakin luas.
"Dari awal saya sudah katakan itu, tambang-tambang liar itu harus dihentikan. Inilah ketegasan kita," kata Edy, dilansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Kamis (25/2/2021).
Pihaknya akan mengadakan rapat bersama unsur Forkompinda untuk menegaskan hal itu.
Edy akan meminta kabupaten/kota untuk menutup tambang di daerahnya yang tidak mempunyai Izin Usaha Penambangan (IUP).
"Nanti kita akan rapat Forkopimda untuk menegaskan kembali ini. Itupun ada di kabupaten/kota, kalau di situ di cek tidak ada izinnya, ya tutup," tegas Edy.
Jika daerah tidak mau menutup, kata Edy, penutupan tambang liar akan diambil alih oleh provinsi.
"Tidak ada alasan, kalau daerah tidak mau menutup, ya dari provinsi nanti yang menutup. Yang namanya liar pasti salah," kata Edy,
Baca Juga: Daerah di Lampung yang Vaksinasi Tenaga Kesehatan Belum Capai 1.000 Orang
Tag
Berita Terkait
-
Penampakan Lokasi Tambang Emas yang Menimbun Puluhan Warga di Parigi
-
Tambang Emas Longsor, Puluhan Warga Tertimbun
-
Ribuan Warga Serbu Lokasi Tambang Emas Poso, Cari Emas Sampai Malam
-
Penambang Kabur Saat Digerebek, 4 Mesin Tambang Emas Ilegal Dibakar
-
Puluhan Alat Berat Tambang Emas Ilegal di Jambi Ditertibkan
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025
-
5.737 Personel Gabungan Amankan Malam Tahun Baru di Sumut