SuaraSumut.id - Sebanyak 2.891 tenaga kesehatan (nakes) di Kota Banda Aceh disebut telah disuntik vaksin Covid-19 tahap dua.
Vaksinasi Covid-19 tahap dua diklaim sudah mencapai sekitar 45,3 persen dari jumlah sasaran 6.380 orang.
"Sementara ini sudah 45,3 persen tenaga kesehatan yang sudah disuntikkan vaksin tahap kedua," kata Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Banda Aceh, Lukman, dilansir dari Antara, Senin (1/3/2021).
Ia menyebut, masih ada beberapa orang yang baru disuntikkan vaksin tahap pertama karena persoalan kesehatan. Sehingga proses pemberian dosis kedua ini tidak bisa dilakukan serentak.
Baca Juga: Asal Mula Desa Tanjung Bungkak, Penuh Ritual Unik
Secara ketentuan kesehatan yang berlaku, pemberian vaksin dosis kedua baru dapat dilakukan setelah 14 hari disuntikkan vaksin tahap pertama.
"Tapi karena secara ketentuan memang 14 hari setelah dosis pertama, maka baru bisa diberikan dosis yang kedua," ujarnya.
Proses vaksinasi untuk tenaga kesehatan sampai hari ini masih berjalan lancar tanpa ada hambatan dan kendala apapun, apalagi semua nakes bersedia divaksin.
"Alhamdulillah prosesnya tidak ada kendala, tidak ada tenaga kesehatan kita yang menolak disuntikkan vaksin tersebut," tukasnya.
Baca Juga: Akhirnya! Vaksin COVID-19 Masuk Pedalaman Lebak, Medis Mulai Disuntik
Berita Terkait
-
Persiraja Tantang Klub Liga Super Malaysia, Manajer: Harumkan Aceh di Kancah Internasional
-
Seorang Dokter di Inggris Coba Bunuh Pasangan Ibunya dengan Vaksin COVID-19 Palsu!
-
Penampakan Lapangan Stadion Si Jalak Harupat Pasca Dipakai Konser Sheila On 7
-
Download Gratis! Ebook Soal CPNS Kesehatan Terbaru, Persiapan Matang Tes CPNS 2024
-
Pesta Seks Selama Pandemi dan Kebohongan Vaksin Covid-19, Dokter di New York Terancam Penjara!
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
Terkini
-
Kasus Judi Online Naik di Sumut Naik 300 Persen, Ahmad Sahroni Minta Kapolda Fokus Pemberantasan: Kasihan yang Main!
-
Libur Nataru Makin Lancar! Tol Sibanceh Seksi 1 Dibuka Fungsional 25 Km
-
Pilkada 2024 Aceh Barat Daya Memanas? Dandim: Cuma di Media Sosial!
-
Soal Benteng Putri Hijau, Tim Bobby-Surya: Potret Amburadulnya Kinerja Edy Rahmayadi
-
Representasi Anak Muda, 234 SC Dukung Bobby-Surya Menang di Pilgub Sumut 2024