SuaraSumut.id - Kongres Luar Biasa (KLB) Partai Demokrat dikabarkan digelar di sebuah hotel di Deli Serdang, Sumatera Utara.
Sejumlah kader partai yang dipecat tiba di Bandara Kualanamu, Deli Serdang, Kamis (4/3/2021). Salah satunya sosok Jhoni Allen Marbun. Ia tiba di Bandara Kualanamu sekitar pukul 19.30 WIB.
"Rombongan kita ada 4-5 orang tadi ada Max Sopacua, Darmizal ada juga orang sekretariat," kata Jhoni, dilansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Jumat (5/3/2021).
Ditanya soal kedatangannya apakah dalam rangka KLB Partai Demokrat, Jhoni tidak menjelaskannya secara detail.
Baca Juga: Link Live Streaming Liga Italia: Parma vs Inter Milan
Namun, dirinya memastikan menghadiri kegiatan di Hotel The Hill.
"Saya belum pernah tahu tempat itu, jadi coba datang untuk melihatnya," ungkapnya.
Disinggung siapa saja calon ketua umum hadir, Jhoni juga belum menjelaskannya. Namun, kata Jhoni, semua orang bisa menjadi pemimpin, termasuk Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko.
"Ini yang datang calon ketua semua, anda juga layak jadi ketua bisa. Semua yang ada disini termasuk," ujarnya.
Dia juga tidak menjelaskan apakah Moeldoko menghadiri KLB.
Baca Juga: Pelatih Ungkap Hasil Evaluasi Ganda Campuran di Swiss Open 2021
"Saya bukan Ketua, biasa-biasa aja. Tergantung kawan-kawan di sini. Siapa itu, yang ikut dengan kita dan ingin KLB, tak hanya dari jakarta aja, dari daerah juga banyak,” terangnya.
Sedangkan, Max Sopacua mengatakan, kehadirannya di Sumatera Utara dalam rangka menghadiri pernikahan keluarganya.
Berita Terkait
-
Bertemu Bobby Nasuition, Mensos Sebut Akan Ada 4 Sekolah Rakyat di Sumut
-
Ini Kata AHY Soal Peluang Pertemuan Prabowo, SBY dan Megawati Usai Lebaran
-
Didit Prabowo Ajak Swafoto SBY Saat Lebaran, AHY Bilang Begini
-
Siap-siap Arus Balik, AHY: Pemerintah Sudah Punya Jurus Jitu Atasi Kemacetan
-
Tak Akan Hadiri Open House Prabowo di Istana, AHY: Pak SBY Lebaran di Cikeas
Tag
Terpopuler
- Tenaga Kalahkan Yamaha XMAX, Tampan Bak Motor BMW: Pesona Suzuki AN400 Bikin Kesengsem
- Sudah Dihubungi PSSI, Harga Pasar Pemain Keturunan Ini Lebih Mahal dari Joey Pelupessy
- Segera Ambil Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Cairkan Rezeki Siang Hari Bernilai Rp 300 Ribu
- 6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
- Perbandingan Nilai Pasar Laurin Ulrich dan Finn Dicke, 2 Gelandang yang Dilobi PSSI
Pilihan
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
-
Puji Kinerja Nova Arianto, Kiper Timnas Indonesia: Semoga Konsisten
-
Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
-
Di Balik Gol Spektakuler Rayhan Hannan, Ada Rahasia Mengejutkan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
Terkini
-
Coba Keberuntungan dari DANA Kaget Minggu 13 April 2025, Bisa Buat Jajan di Indomaret Lho!
-
Dompet Digital Kamu Sepi? Berikut Kumpulan Link Saldo DANA Kaget Gratis Bernilai Ratusan Ribu
-
Kendaraan Polisi Dibakar Pemadat Saat Gerebek Narkoba di Belawan, 7 Orang Ditangkap
-
2 Tersangka Kasus Korupsi Badan Guru Penggerak di Aceh Dicekal ke Luar Negeri
-
Tips Memilih Parfum Lokal Wangi yang Pas Buatmu