SuaraSumut.id - Polisi menangkap empat pelaku pencurian sepeda motor, dua penadahnya. Pelaku yang ditangkap berinisial SN dan MR. Sedangkan dua penadahnya AT dan AR.
Penangkapan berawal dari tertangkapnya SN karena mencuri helm di kawasan Manggarai Selatan.
"Saat dilakukan penggeledahan ditemukan kunci T dan korek api yang dimodifikasi seperti senjata api," kata Kapolsek Tebet Kombes Budi Cahyono, dilansir Antara, Jumat (12/3/2021).
Saat diinterogasi pelaku mengaku melakukan pencurian sepeda motor di Jalan Kasablanka 1, Menteng Dalam, Tebet, Jakarta Selatan.
"Polisi menemukan fakta bahwa pelaku mencuri bersama MR. Penadahnya adalah AT dan AR," ungkapnya.
Pelaku dalam menjalankan aksinya menggunakan kunci T. Sasarannya adalah rumah kos hingga motor di pinggir jalan.
"Pelaku sudah 15 kali melakukan pencurian sepeda motor di wilayah hukum Tebet," jelasnya.
Aksi pencurian dilakukan pelaku dalam rentang 2020 hingga 3 Maret 2021. Dari pelak disita tiga sepeda motor hasil curian.
"Sepeda motor yang dicuri dijual Rp 1,5 hingga Rp 2 juta. Uang hasil penjualan digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup dan foya-foya," cetusnya.
Baca Juga: Dituduh Wanprestasi, Erick Thohir dan Barata Indonesia Digugat
Pelaku dijerat dengan Pasal 363 KUHP dengan ancaman hukuman paling lama tujuh tahun penjara.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
5 Kebiasaan yang Harus Hilang di Tahun 2026
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melejit, Cek Rinciannya di Sini
-
Dua Remaja Hanyut di Sungai Deli Serdang, Ditemukan Meninggal Dunia
-
Cara Efektif Mencegah Kabel Listrik Digigit Tikus agar Rumah Terhindar dari Kebakaran
-
Sayuran Cepat Layu? Ini Rahasia Menyimpannya Agar Awet dan Tahan Lama