SuaraSumut.id - Polisi menyelidiki tewasnya Ridho Gufa (37) yang diduga ditembak orang tidak dikenal di Medan Labuhan.
Polisi memeriksa empat orang saksi terkait peristiwa tersebut.
"Satreskrim Polres Pelabuhan Belawan telah melakukan pemeriksaan terhadap saksi-saksi," kata Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Hadi Wahyudi, Senin (29/3/2021).
Sebelumnya, korban tewas diduga ditembak OTK di depan SPBU Martubung, Minggu (28/3/2021).
Baca Juga: Daftar Top Skor Liga Champions Sementara, Erling Haaland Sudah 'Menggila'
Korban tewas dengan luka tembak pada bagian kepala belakang tembus kekening kepala bagian.
Dari keterangan saksi, korban disebut sedang di lokasi balapan liar bersama rekan-rekannya. Tiba-tiba terdengar dua kali letusan senjata api.
"Saksi lalu melihat korban sudah tergeletak di jalan. Korban kemudian dibawa oleh rekan-rekannya ke rumah sakit, namun nyawa Ridho tidak tertolong," kata Hadi.
Polisi menyita barang bukti dua unit sepeda motor dan dua buah selongsong peluru.
Baca Juga: Soal Pacaran dengan Jessica Iskandar, Nobu Bongkar Reaksi Calon Istri
Berita Terkait
-
Duduk Perkara Gadis Remaja di Padangsidimpuan Jadi Tersangka Gegara Video Asusila
-
Polda Sumut Diganjar 'Penghargaan' karena Tak Tahan Tersangka Kasus PPPK Langkat
-
Operasi Zebra Toba di Sumut Dimulai, Berikut 14 Sasarannya
-
Selebgram Ratu Entok yang Viral Suruh Yesus Potong Rambut Jadi Tersangka
-
Maju Pilkada Asahan, Kapolda Tandatangani SK Pemberhentian Kasat Reskrim AKP Rianto
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
Terkini
-
Kedipkan Mata ke Istri Orang, Pria di Aceh Tewas Dibacok-Digorok
-
Antisipasi Tingginya Hujan, KAI Sumut Siapkan AMUS
-
Cemburu Berujung Maut, Seret Satu Keluarga Masuk Bui
-
Waspada! Gelombang Tinggi Samudera Hindia Barat Nias Berpotensi 2,5 Meter, Perairan Aceh Juga Terancam
-
Penasehat Hukum Edy Rahmayadi Peringatkan Tim Bobby-Surya Jangan Asal Ngomong soal Situs Benteng Putri Hijau