SuaraSumut.id - BMKG Wilayah 1 Medan mencatat terjadi 39 kali gempa bumi di Kabupaten Samosir, Sumatera Utara, dalam tiga bulan terakhir.
"Kejadian gempa bumi di Kabupaten Samosir memiliki variasi maginitudo bervariasi antara 1.6 hingga 3.9," kata Sub Kordinator Pelayanan Jasa BBMKG Wilayah 1 Medan, Sri Wahyuni, dilansir Antara, Senin (5/4/2021).
Staf analisis Pusat Gempa Bumi Regional I, Chichi Nurhafiza, mengatakan distribusi gempa bumi yang terjadi sangat banyak tetapi belum ada gempa bumi utamanya (mainshock) dengan magnitudo yang signifikan.
Gempa bumi yang terjadi umumnya dibagi menjadi dua tipe, yaitu dengan kedalaman menengah dan kedalaman dangkal.
Kejadian gempa bumi Samosir periode Januari hingga awal April 2021 masih memerlukan kajian lebih lanjut karena sebaran distribusi. Gempa bumi terbanyak di daerah Kabupaten Samosir terjadi di daerah Kecamatan Palipi, Nainggolan dan Onan Runggu.
"Selain itu, diperlukan survei lanjutan untuk mengetahui detail kondisi tektonik di Kabupaten Samosir," katanya.
Peneliti muda BBMKG wilayah I Medan, Marzuki Sinambela, mengimbau masyarakat tidak perlu panik yang berlebihan dengan adanya kejadian tersebut.
"Masyarakat dipersilakan untuk menghubungi BMKG Medan untuk mendapatkan informasi yang benar," tukasnya.
Baca Juga: 6 TK Masuk Aliran Sesat Asmaul Husna Wan Maseri, Diawasi Departemen Agama
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
3 Motor Matic Keren untuk Anak Muda, Nyaman, dan Bertenaga
-
Harga Emas 2 Januari 2026 Kembali di Atas Rp 2,5 Juta per Gram
-
600 Hunian di Aceh Tamiang Rampung, Diserahkan ke Pemerintah Daerah 8 Januari 2026
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan