SuaraSumut.id - Pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah yang baru menikah batal enak-enak ke Dubai.
Pasangan Atta dan Aurel seharusnya bulan madu ke Dubai, namun batal terbang karena ada berkas yang belum lengkap.
"Jadi tadinya kita mau honeymoon ke Dubai, dikarenakan ada berkas yang nggak komplit jadi nggak bisa huhu. Jadi diundur deh," tulis Aurel Hermansyah di Instagram, Rabu (7/4/2021).
Pasangan pengantin baru ini pun melakukan bulan madunya ke Bali. Belum diketahui apakah mereka akan ke Dubai setelahnya.
"Akhirnya kami memutuskan buat pergi ke Bali. Biar refreshing sekalian sama suami," tulis Aurel.
Diketahui, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah melangsungkan akad nikah di Hotel Raffles, Jakarta Selatan, Sabtu (3/4/2021). Mereka pun menggelar syukuran di lokasi yang sama.
Berita Terkait
-
Benar-Benar Sultan! Atta dan Aurel Honeymoon Naik Jet Pribadi
-
Atta dan Aurel Ingin Punya 15 Anak, Ini Saran dari dr Boyke
-
Ke Dokter Kandungan, Atta dan Aurel Hermansyah Dapat Kabar Mengejutkan
-
Pernikahan Atta dan Aurel Dijadikan Senjata Rizieq Shihab di Sidang
-
Ayu Ting Ting Jadi Omongan Netizen Saat Pernikahan Atta dan Aurel
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat