SuaraSumut.id - Bagi alumni Kartu Prakerja yang ingin menjalankan bisnis, berkesempatan mengajukan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Super Mikro dengan maksimal plafon Rp 10 juta.
KUR Super Mikro ini disalurkan melalui bank mitra pemerintah, yakni PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk.
Lalu bagaimana cara dapatnya?
Direktur Hubungan Kelembagaan BNI Sis Apik Wijayanto mengatakan, pihaknya sudah mengirimkan SMS maupun chat WhatsApp penawaran KUR Super kepada alumni Kartu Prakerja.
"BNI sudah melakukan verifikasi, cleansing, lolos SLIK, bahkan sudah dilakukan notifikasi SMS. SMS sudah kita blast, dikirim serentak," katanya, dilansir dari telisik.id -- jaringan Suara.com, Jumat (9/4/2021).
Dalam SMS terdapat link yang bisa diklik nasabah yang ingin mengajukan pinjaman. Setelah mengklik link, nasabah diminta mengisi 3 data yang terdiri dari nomor telepon, usaha yang sedang dijalankan, dan omzet usaha.
"Pilihannya dalam SMS mau ajukan KUR, tinggal pilih saja. Nanti langsung ada 3 database yang diisi," katanya.
BNI akan mengirimkan notifikasi ke nomor telepon yang dicantumkan di link.
Pihkanya akan kembali melakukan verifikasi pada data-data yang diisi. Alumni Prakerja yang dianggap layak akan menunggu pencairan modal usaha.
Baca Juga: Sidang Isbat 1 Ramadhan, Daftar 4 Lokasi Pantau Hilal di Jakarta
Jika belum mendapat tawaran tersebut, alumni Kartu Prakerja bisa mendatangi kantor cabang BNI terdekat. Nantinya pihak BNI akan menilai dan mengulas pengajuan.
Berita Terkait
-
Alumni Kartu Prakerja Bisa Ajukan Modal Rp 10 Juta, Ini Caranya
-
BNI Berikan KUR pada Alumni Prakerja
-
Kabar Kartu Prakerja Gelombang 17 Bakal Dibuka, Ini Informasi Lengkapnya
-
Jadwal Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 17, Catat Tanggalnya!
-
Lolos Program Kartu Prakerja, Coba 5 Pelatihan Favorit Ini, Yuk!
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat