SuaraSumut.id - Remaja bernama Bagas Efendy Sijabat (16) yang dilaporkan hanyut di Sungai Ular, Jumat (16/4/2021), akhirnya ditemukan.
Warga Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara itu ditemukan dalam kondisi meninggal dunia, pada Minggu (18/4/2021).
"Jasad korban ditemukan sekitar pukul 10.17 WIB, sekitar 1,5 kilometer dari lokasi awal dilaporkan hilang," kata Humas Kantor SAR Medan, Sariman Sitorus, dalam keterangannya.
Sariman mengatakan, pencarian dilakukan Basarnas Medan, BPBD Deli Serdang, Tagana Deli Serdang, PMI Deli Serdang, Pramuka, Potensi SAR JSI, TNI, FAJI Deli Serdang dan warga.
"Pencarian dari lokasi korban dinyatakan hanyut. Pencarian menggunakan alut air perahu LCR dan perahu rafting. Tim dibagi atas beberapa sru untuk lebih memaksimalkan pencarian," ujarnya.
Jasad korban kemudian dievakuasi dan diserahkan kepada pihak keluarga untuk disemayamkan.
"Dengan ini operasi SAR orang hanyut dinyatakan selesai dan ditutup. Selanjutnya unsur yang terlibat dikembalikan ke kesatuan masing-masing," tukasnya.
Berita Terkait
-
Seorang Remaja Hanyut di Sungai Ular, Tim SAR Turun Tangan
-
Peluk Jasad Anak yang Hanyut di Sungai, Video Seorang Ayah Ini Bikin Pilu
-
Beberapa Korban Banjir dan Longsor di Lembata Ditemukan Hanyut ke Laut
-
Viral Kisah Bocah Selamat Usai Hanyut Terseret Banjir Bandang NTT
-
Santri di Martapura Hanyut saat Mencuci Pakaian, Ditemukan Tewas
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja