SuaraSumut.id - Seorang pengendara sepeda motor tewas setelah mengalami kecelakaan, di Jalan Asrama Medan, Selasa (20/4/2021).
Informasi yang dihimpun, korban tewas berinisial AJT, warga Kecamatan Hamparan Perak, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara.
Insiden berawal saat korban bersama temannya mengendarai sepeda motor BB 4175 BF dari Jalan Asrama menuju Jalan Ringroad Medan.
Saat di lokasi kejadian, melintas satu unit truk kontainer dari arah belakang korban. Diduga kurang berhati-hati, truk kontainer yang melaju dengan kecepatan tinggi menabrak sepeda motor korban.
Baca Juga: Awas! Pemudik Masuk Kota Tegal Bakal Dites Swab
"Terjadi kecelakaan di Jalan Asrama, sebelum lampu merah Jalan Gaperta, korban tewas ditempat, kondisi kepalanya pecah," kata Yudha, salah seorang sopir truk.
Warga sekitar yang melihat kejadian itu mengerumuni lokasi kecelakaan. Oleh warga, jasad korban lalu ditutupi pakai kardus.
Petugas kepolisian yang mendapat informasi turun ke lokasi kejadian dan mengevakuasi korban ke ke rumah sakit terdekat.
"Iya benar, satu korban meninggal dunia. Kita masih melakukan penyelidikan terkait kejadian ini," demikian Kanit Lantas Polsek Sunggal Iptu AG Lubis, saat dihubungi SuaraSumut.id.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: Dewas Desak Pimpinan KPK Usut Kebocoran Informasi Kasus Ditjen Pajak
Berita Terkait
-
Berapa Tinggi Ole Romeny? Makin Santer Bergabung Timnas Indonesia Usai Terlihat di SUGBK
-
Mitsubishi Fuso Masih Pertimbangkan Rakit Truk Listrik eCanter di Indonesia
-
Surga Satwa Berubah Jadi Medan Perang: Perang Israel-Hizbullah Ancam Migrasi Burung
-
Putus Sekolah, Dede Rohana Jamin Pendidikan Anak-anak Sopir Truk Kecelakaan Tol Cipularang
-
Kisah Pilu Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang, Tinggal di Rumah Tak Layak, Anak Putus Sekolah
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Amankan Pilkada Serentak 27 November di Sumut, 12 Ribu Polisi Dikerahkan
-
Bobby Nasution-Surya Kampanye Akbar, Ajak Pendukung Datang ke TPS-Coblos Nomor 1
-
Kampanye Akbar Bobby-Surya, Gelorakan Semangat Bersama Membangun Sumut
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya Sajikan Berbagai Info tentang Properti
-
Apresiasi Loyalitas Nasabah, CIMB Niaga Gelar XTRA XPO di Medan