SuaraSumut.id - Pihak keluarga dosen UIN Sumut menyampaikan klarifikasi soal pemberitaan yang menyebut Dr A meninggal dunia karena terpapar Covid-19. Almarhum merupakan dosen Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Kependidikan UIN Sumut.
Abang ipar almarhum, ustaz Ardiansyah menyebut, almarhum selama ini tidak punya riwayat penyakit kronis.
Sebelum meninggal, almarhum sempat dirawat selama dua hari di RS Imelda Medan karena demam dan batuk.
Almarhum dilakukan tes swab dan hasilnya negatif. Begitu juga hasil rontgen pada bagian dalam paru-paru tidak menunjukkan gejala terpapar Covid-19. Hanya gejala batuk dan sesak.
Selain itu, gula darah naik serta hemoglobin (hb) rendah dan sempat juga dilakukan transfusi darah, namun gagal. Almarhum dikebumikan di Tempat Pemakaman Umum Jalan Jemadi Medan.
"Penjelasan ini penting kami sampaikan sebagai bentuk tabayyun dan tidak ada prasangka buruk. IsyaAllah almarhum husnul khatimah, katanya, dilansir digtara.com--jaringan suara.com, Rabu (21/4/2021).
Universitas Islam Negeri (UIN) Sumut ditutup sementara sejak 21 April hingga 4 Mei 2021.
Hal ini menyusul meninggalnya seorang dosen di Fakultas Tarbiyah. Selain itu, dikabarkan lima orang lainnya diduga terpapar Covid-19.
Baca Juga: Yakin, Pertemananmu Sudah Baik? Kenali 5 Jenis Teman yang Toxic
Tag
Berita Terkait
-
Muncul Gejala Herpes Zoster, Mungkinkah Efek Samping Vaksin Covid-19?
-
Covid-19 di India: RS Penuh, Krematorium Penuh, Warga Meninggal di Ambulans
-
Makin Gawat! Kasus Covid-19 di India Nyaris Tembus 300 RIbu Sehari
-
Positif Covid-19, Pilar Rubio Viral Bagikan Potret Seksi saat Workout
-
Dosen Meninggal Diduga Covid-19, UIN Sumut Tutup Sementara
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana