SuaraSumut.id - Seorang anggota Basarnas tewas saat pencarian warga diduga hanyut di Sungai Batang Gadis, Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Sumatera Utara Rabu (19/5/2021).
Pasalnya, perahu yang digunakan terbalik. Korban meninggal bernama Anas Salim Batubara (31).
"Korban meninggal saat melakukan pencarian korban hanyut," kata Humas SAR Medan, Hisar Turnip, dilansir dari medanheadlines.com--jaringan suara.com, Kamis (20/5/2021).
Awalnya, korban bersama anggota BPBD Madina, Brimob dan seorang masyarakat menyisiri sungai menggunakan perahu.
Tiba-tiba perahu mereka terbalik usai menabrak batu yang ada di tengah sungai. Korban saat itu duduk di belakang terjatuh ke sungai.
"Rekannya korban mencoba memberikan pertolongan, namun korban hanyut terseret arus," ujarnya.
Setelah dilakukan pencarian korban ditemukan di pinggir aliran Sungai Batang Gadis dalam keadaan tidak sadar diri.
"Tim sempat mencoba memberikan pertolongan pertama, namun korban meninggal dunia saat perjalanan menuju RSUD Penyabungan," katanya.
Kepala Basarnas Danau Toba Octo Albert mengaku, jenazah korban sudah berada di rumah duka dan telah diberangkatkan untuk di salatkan.
Baca Juga: Belanja Barang Branded, Wanita Ini ke Mal Pakai Daster
"Almarhum dikebumikan di pemakaman yang letaknya tak jauh dari rumah duka," tukasnya.
Tag
Berita Terkait
-
Tabrak Mobil Pikap, Seorang Casis Bintara Polri Tewas
-
Minibus Ngebut Tabrak Truk di Tol Pekanbaru-Dumai, Dua Tewas 6 Luka Parah
-
Pria Tewas saat Tawuran di Kemayoran, Polisi Sita Celurit hampir 1 Meter
-
Dalam Semalam, 2 Pria Paruh Baya Ditemukan Tewas di Surabaya
-
Geger Wanita Pemilik Salon di Pekanbaru Ditemukan Tewas Tertelungkup
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Danki Yonzipur di Aceh Meninggal Kecelakaan Usai Bangun Jembatan Bailey
-
Kecelakaan Kereta Api Vs Mobil di Tebing Tinggi, 9 Penumpang Avanza Tewas
-
Layanan Pegadaian Hadir di Mandrehe Nias Barat
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera