SuaraSumut.id - Pengacara kondang Hotman Paris mengaku bakal bertandang ke Polres Pematangsiantar, Sumatera Utara. Kedatangan Hotman untuk menjemput Polisi Wanita (Polwan) cantik bernama Vani Simbolon.
Hotman ingin menjadikan Vani sebagai asisten pribadi (aspri) sekaligus bodyguard. Hal itu disampaikan Hotman langsung lewat akun Instagramnya @hotmanparisofficial, pada Senin (24/5/2021).
Dalam unggahannya, Hotman menyematkan foto Vani Simbolon yang mengenakan pakaian dinas polisi.
"Hotman akan jemput Polwan in (Vani Simbolon) ke Polres Siantar mau di jadikan Aspri merangkap body guard! Batak Manis!!" tulis Hotman.
Vani pun membalas postingan dari Hotman. Ia mendoakan agar Hotman cepat sembuh.
"Cepat sembuh biar bisa join ke HW," tulis Vani.
Unggahan Hotman juga mendapat ragam komentar dari warganet.
"Jadiin mantu tulang," tulis warganet.
"Jadikan menantu trus bang hottt biar ada bodyguard seumur hidup," tulis warganet lainnya.
Baca Juga: ICW Minta Kapolri Tarik Firli Bahuri dari KPK
"Yahhh bakalan sepi dah Siantar," tulis warganet.
Diketahui, Vani Simbolon sempat viral saat bertugas melakukan pengamanan pemilu pada 2019. Polwan cantik ini menyita perhatian Hotman Paris kala itu, dan sampai meminta nomor kontaknya.
Tag
Berita Terkait
-
Dirawat di RS, Hotman Paris Mendadak Bahas Kematian
-
Terbaring di RS, Hotman Paris Pilu Teringat Sosok Ini: Terbayang Sakitnya
-
Diopname di Rumah Sakit, Hotman Paris Terserang Penyakit Ini dari Bali
-
Pulang dari Bali, Hotman Paris Mendadak Dilarikan ke Rumah Sakit
-
Liburan di Bali, Hotman Paris Drop Dilarikan ke RS
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati