SuaraSumut.id - Sebanyak 1.273 pasien Covid-19 di Sumatera dirawat di rumah sakit, pada Rabu (26/5/2021). Jumlah itu naik dibandingkan hari sebelumnya, yaitu 1.239 orang.
Demikian dikatakan Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Sumut, dr Aris Yudhariansyah, dilansir dari Antara, Kamis (27/5/2021).
"Pasien yang dirawat di rumah sakit itu, yaitu pasien terkonfirmasi sebanyak 929 orang dan suspek 344 orang," katanya.
Selain itu, sebanyak 1.495 orang yang terpapar Covid-19 dan melakukan isolasi mandiri. Peningkatan jumlah pasien COVID-19 yang dirawat di rumah sakit sejalan dengan penambahan kasus baru.
Baca Juga: 51 Pegawai KPK Layak Dipecat, Eko: Kecintaan Pada Bangsa Tidak Ada
Pasien terkonfirmasi di Sumut dalam satu hari bertambah 85 orang, sehingga total ada 31.557 orang.
Pasien terkonfirmasi baru berasal dari Kota Medan sebanyak 34 orang, Deliserdang (17), Simalungun (12), Dairi (10), Tapanuli Utara (9), dan Tanjungbalai (3). Ada pun kasus suspek bertambah 19 orang menjadi 970 orang,
Sementara, kasus meninggal dalam satu hari ada tiga orang dari Kota Medan sehingga totalnya mencapai 1.035 orang.
Berita Terkait
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Catat! Janji Kemenkes Kelola APBN Rp129,8 Triliun: Periksa Kesehatan Gratis hingga Bangun RS
-
Perhumasri Ajak Rumah Sakit Tingkatkan Kompetensi untuk Kepuasan Pasien
-
Israel Hujani Rumah Sakit dengan Serangan, Pasokan Medis PBB di Gaza Ludes
-
5 Lowongan Kerja Pabrik Medan Terbaru: Cek Posisi dan Kualifikasinya!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Polisi Buru Pelempar Botol ke Bobby-Edy, Pilkada Sumut Memanas!
-
Bobby Nasution Minta Tim Cabut Laporan Kasus Mobilnya Dilempar Usai Debat Kedua Pilgub Sumut
-
Dituding yang Lempar Edy Usai Debat Kedua Pilgub Sumut, Bobby Lover Bantah
-
IndiHome Kini Hadir di Kawasan Elit Citraland Helvetia
-
64 Narapidana Dipindahkan ke Nusakambangan