SuaraSumut.id - Seorang oknum guru di Langkat, Sumatera Utara, inisial DR (35) ditangkap polisi atas kepemilikan narkoba jenis sabu. Ia ditangkap di salah satu rumah di Kecamatan Pangkalan Susu, pada Rabu (16/5/2021).
"Yang bersangkutan berprofesi sebagai guru," kata Kasubbag Humas Polres Langkat Iptu Alihot Lubis, dilansir dari digtara.com--jaringan suara.com, Kamis (17/6/2021).
Ia mengatakan, awalnya petugas mendapat laporan bahwa di salah satu rumah sering terjadi transaksi sabu. Petugas yang mendapat laporan melakukan penyelidikan dan penggerebekan.
"Saat berada di lokasi petugas melihat seorang laki-laki yang sedang berada di belakang rumah dan langsung mengamankannya," katanya.
Baca Juga: Sidang Perkara RS Ummi, Habib Rizieq: Replik JPU Tidak Berkualitas dan Tidak Bernilai
Petugas kemudian melakukan penggeledahan dan menyita barang bukti sabu dengan berat brutto 1,01 gram, HP, kaca pirek, dua pipet plastik, sekop dan mancis.
Kekinian DR dan barang bukti diboyong ke kantor polisi guna pemeriksaan lebih lanjut.
Berita Terkait
-
Momen Haru! Prabowo Meneteskan Air Mata di Hadapan Para Guru, Ada Apa?
-
Curhat Program Makan Bergizi Gratis Diejek, Prabowo Mohon Kepercayaan kepada Para Guru
-
Koar-koar ke Para Guru, Prabowo: Fokus Utama Pemerintah Adalah Pendidikan
-
Selain Dijebak Isa Zega, Lucinta Luna Dipaksa Ngaku oleh Oknum Polisi saat Terjebak Kasus Narkoba
-
Mendikdasmen Umumkan Kebijakan Baru Mulai 2025, Guru Dijamin Lebih Fokus Mengajar
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir
-
Edy-Hasan Keok di TPS Bobby Nasution, Ini Hasilnya
-
Hasil Pilgub Sumut 2024: Edy Rahmayadi Unggul di TPS Kediamannya
-
Tim SAR Brimob Polda Sumut Evakuasi Warga Terjebak Banjir di Medan
-
5 Warga Diduga Terlibat Politik Uang di Pilkada Banda Aceh 2024 Ditangkap