SuaraSumut.id - Nathalie Holscher dan Sule tengah bergembira. Keduanya, bakal dikaruniai anak laki-laki. Kronologi Nathalie Holscher mengungkap jenis kelamin si jabang bayi diunggah di kanal YouTube Sunnah Official, Sabtu (19/6/2021).
Sule bertanya-tanya apakah perempuan 28 tahun itu sudah mengantongi hasil USG jenis kelamin anak mereka. Sule pun berusaha menebak jenis kelamin sang anaknya. Tebakan itu pun benar. Alasan Sule, karena ia sudah punya empat anak.
"Udah kelihatan (jenis kelamin)?" tanya Sule.
"Udah," jawab Nathalie Holscher terkekeh.
Hanya saja, Nathalie Holscher enggan menyebutkan secara langsung jenis kelamin si jabang bayi. Ia meminta ayah Rizky Febian itu menebak hasil pemeriksaan USG-nya.
Sambil memegang foto hasil USG, Sule menebak-nebak jenis kelamin sang anak. Dari gerak-gerik Nathalie Holscher selama mengandung, ia yakin si jabang bayi berjenis kelamin laki-laki.
"Aku udah nebak laki ya. Malas dandan, laki biasanya," ujar Sule.
"Kamu mah sok tau sayang, itu kan mitos. Tuh cek sendiri coba," timpal Nathalie Holscher.
Sule kemudian mulai melihat hasil foto USG. Seperti tebakannya, ia mengumumkan si calon bayi berjenis kelamin laki-laki.
Baca Juga: Pemred Media Online di Sumut Tewas Ditembak, Ini Harapan Keluarga
"Benar nggak tebakan aku? Boy!! Yeayyy, benar tebakan aku," ucap Sule.
"Kamu kok bisa nebak? Haha," sahut Nathalie Holscher terkekeh.
"Bisa dong. Karena pemalas kamu, mager terus. Aku sudah empat anak sayang, aku bisa nebak," sambung Sule.
Sumber; matamata.com
Berita Terkait
-
Bocoran Jenis Kelamin Anak Pertama Sule dan Nathalie Holscher
-
6 Pernikahan Artis yang Disiarkan Stasiun TV, Anang Ashanty jadi Pelopor
-
Selain Coki, Ada 5 Komedian Tersandung Masalah Akibat Keseleo Lidah
-
Sule Ungkap Kondisi Kehamilan Hingga Ngidam Nathalie Holscher
-
5 Artis Ngidam Termahal, Nagita Slavina Pengen Hotel dan Villa Mewah
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh