SuaraSumut.id - Sesosok bayi berjenis kelamin perempuan ditemukan warga di gang menuju SMP Negeri 1 Pancur Batu, Jalan Jamin Ginting, Desa Baru, Kecamatan Pancur Batu, Deli Serdang, Sumatera Utara.
Bayi itu ditemukan pada Minggu (27/6/2021) saat ini dalam keadaan sehat. Kekinian bayi itu dirawat oleh Dinas Sosial Deli Serdang.
"Bayinya dalam keadaan sehat, semalam dibawa ke RSUD Pancur Batu. Bayi itu diperkirakan berusia tiga atau empat hari, karena pusarnya belum kering. Sudah diserahkan ke pihak dinas sosial," kata Kapolsek Pancur Batu, Kompol Dedi Dharma saat dikonfirmasi, Senin (28/6/2021).
Ia mengatakan, bayi pertama kali ditemukan oleh warga yang melintas. Bayi itu diletakkan di dalam kardus air mineral. Temuan itu langsung diberitahukan kepada S Sebayang, Kadus I Desa Baru.
Baca Juga: Akui Gelombang Pasien Covid-19 DKI Pecahkan Rekor, Anies: Kami Butuh Pasokan Oksigen
Selanjutnya, bayi dibawa ke rumah Kepala Dusun (Kadus) dan diberitahukan kepada Kepala Desa (Kades) serta dilaporkan ke Polsek Pancurbatu.
Terkait siapa yang membuang bayi perempuan malang itu, ia menyatakan pihaknya masih melakukan penyelidikan.
"Masih kita cari tau dan selidiki siapa yang membuang bayi itu," tandasnya.
Kontributor: Budi Warsito
Baca Juga: Satu Bulan, 4 Tersangka Ditembak Mati Polisi di Lampung
Berita Terkait
-
Danpuspom TNI Pastikan Bakal Ada Tersangka Kasus Penyerangan di Deli Serdang
-
Update Bentrok TNI dan Warga Sibiru-biru: 45 Prajurit Diperiksa dan Berpotensi Jadi Tersangka
-
Mengecam! Jazuli PKS Siap Cecar Panglima TNI soal Aksi Brutal Prajurit Serbu Kampung Warga di Deli Serdang
-
Komisi I DPR akan Dalami Kasus Prajurit TNI Serang Warga di Deli Serdang Saat Rapat Bareng Panglima
-
Viral Ayah di Padangsidimpuan Minta Bantuan Prabowo, Anaknya Jadi Tersangka Gegara Terima Video Asusila
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
Terkini
-
Waspada! Gelombang Tinggi Samudera Hindia Barat Nias Berpotensi 2,5 Meter, Perairan Aceh Juga Terancam
-
Penasehat Hukum Edy Rahmayadi Peringatkan Tim Bobby-Surya Jangan Asal Ngomong soal Situs Benteng Putri Hijau
-
Korban Pelanggaran HAM Aceh Tolak Pembubaran KKR: Jaga Keadilan dan Perdamaian!
-
Pj Gubernur Sumut Ajak Masyarakat Kawal Pilkada 2024: Laporkan ASN yang Tak Netral!
-
Kasus Judi Online Naik di Sumut Naik 300 Persen, Ahmad Sahroni Minta Kapolda Fokus Pemberantasan: Kasihan yang Main!