SuaraSumut.id - Polda Papua masih kekurangan sebanyak 12.855 personel untuk ditempatkan di 28 Polres. Hal ini mengingat luasnya wilayah yang mencapai 317.062 KM2.
Kapolda Papua Irjen Pol Mathius Fakhiri mengatakan, saat ini jumlah personel tercatat 11.468 orang. Diharapkan, secara bertahap terpenuhi mengingat saat ini sedang dilakukan penerimaan anggota Polri melalui program bintara noken dengan menerima 2.000 orang.
"Saat ini tengah diupayakan penerimaan bintara noken selama tiga tahun bekerja sama dengan Pemprov Papua dan nantinya setelah lulus akan ditempatkan di polres pengirim," katanya, dilansir dari Antara, Selasa (29/6/2021).
Lulusan rekrutmen bintara noken yang akan bertugas di berbagai polres sehingga diharapkan mereka lebih diterima warga karena memahami adat istiadat setempat.
Untuk memenuhi rekrutmen bintara noken polres-polres diharapkan bekerja sama dengan pemda setempat sehingga para pelajar yang ingin jadi anggota Polri dapat dibina sehingga saat pembukaan penerimaan dapat ikut mendaftar .
"Polda Papua akan mengusulkan keinginan tersebut namun yang menentukan Mabes Polri," tukasnya.
Berita Terkait
-
Polres Pematangsiantar Periksa Senpi Personel, Ini Hasilnya
-
Kasus Covid-19 di Jatim Menggila, Personel Brimob dan Marinir Dikerahkan Perketat PPKM
-
Personel Indispliner dapat Diadukan via Aplikasi, WhatsApp Langsung ke Kapolri juga Bisa
-
Deretan Potret Ojol Tirukan Gaya Para Personel BTS, Seberapa Mirip Nih?
-
250 Personel Gabungan Dikerahkan Buat Operasi Yustisi Sabtu Malam
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana