SuaraSumut.id - Produksi jagung di Sumatera Utara pada 2021 diperkirakan surplus sebanyak 108.097 ton. Setelah produksi sepanjang tahun ditargetkan bisa mencapai 1.772.624 ton.
Keyakinan bisa surplus itu semakin kuat karena hingga Mei 2021 produksi diperkirakan sudah 669.883 ton.
Demikian dikatakan pelaksana tugas Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Sumatera Utara, Bahruddin Siregar, dilansir Antara, Kamis (1/7/2021).
"Produksi jagung Sumut pada 2021 diperkirakan bisa sebanyak 1.772.624 ton dari kebutuhan daerah itu yang sebesar 1.664.527 ton, " katanya.
Ia menyebutkan, produksi jagung 1,772 juta ton dihasilkan dari target luas panen 284.549 hektare dengan produktivitas 62,30 kuintal per hektare.
Ada pun daerah produsen jagung terbanyak dari Kabupaten Karo sebanyak 772.675 ton. Kemudian Dairi 248.190 ton dan Simalungun 150.530 ton.
"Sumut terus berupaya meningkatkan lagi produksi jagung agar surplus bisa terus terjaga dan lebih banyak karena sejalan dengan terus naiknya permintaan di pasar lokal, dalam negeri dan bahkan internasional, " katanya.
Potensi untuk pengembangan penanaman dan peningkatan produksi jagung di Sumut juga masih cukup besar.
Berita Terkait
-
Asal Usul Kampung Tua Dapur Dua Belas Batam, Sentra Produksi Arang Terbesar di Kepri
-
Tak Mau Tergantung Pihak Ketiga, Bantul Akan Buat Instalasi Produksi Oksigen
-
Penjualan Terus Merosot, BMW Hentikan Produksi Mobil Listrik i3
-
Percepat Pengembangan Mobil Listrik, Daimler Persiapkan Produksi Sel Baterai
-
Tiga Pabrik Mobil Jepang Hentikan Produksi Juli Karena Kendala Chip
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati