SuaraSumut.id - Billy Syahputra kerap tampil mesra di berbagai kesempatan dengan Memes Prameswari. Publik menganggap bahwa keduanya punya hubungan istimewa.
Namun, sayangnya di berbagai kesempatan Memes kerap kali menyebut dirinya tidak memiliki hubungan spesial dengan Billy.
Memes Prameswari di laman youtube Seleb News Oncam bahwa mengaku dirinya dan Billy Syahputra hanyalah sebatas teman saja.
“Kita berteman baik dan kita kerja secara profesional.Sampai sekarang kerja bareng,” ujar Memes pada Jumat (13/8/2021) dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com, Sabtu (14/8/2021).
Memes mengungkapkan bahwa Billy merupakan sosok baik yang perhatian. Terbukti ketika dirinya sakit, Billy berusaha menjenguk walau masih PPKM.
“Waktu aku kemarin sakit gak boleh ada yang jenguk karena pandemi gak ada yang boleh masuk. Dia ramah, down to earth obrolannya nyambung,” ungkapnya.
Dalam kesempatan itu, salah ditanya soal image Billy yang kerap suka mempermainkan wanita. Menanggapi hal itu Memes menjawab dengan bijak.
“Enggak lah,” kata Memes tegas.
Menurut Memes sikap Billy yang terkenal identik dengan mempermainkan wanita hal itu dianggapnya tidak benar.
Di sisi lain, Memes merasa tak heran dengan hal itu lantaran Billy memang kerap bersikap seolah dekat dengan banyak wanita saat di atas panggung.
“Itu kan kalau main sketsa aja suka deket sama cewek ke sana sini, tapi enggak lah, dia mah lucu orangnya asik-asik aja. Dia lucu banget,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Viral Billy Syahputra Touring di Masa PPKM, Hal Ini Jadi Sorotan
-
Viral Billy Syahputra Touring ke Sukabumi, Netizen: PPKM hanya untuk yang Tak Punya Uang
-
Amanda Manopo Sindir Jangan Sok Dekat karena Sang Ibu, Billy Syahputra Terseret
-
Ibu Amanda Manopo Meninggal, Kehadiran Billy Syahputra Banjir Pujian: Respect!
-
Billy Syahputra Putus dari Amanda Manopo Gegara Menolak Diajak Nikah?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Panduan Membeli Mobil Hybrid Bekas: Hemat BBM Tanpa Salah Pilih
-
Jalur Aceh Timur-Gayo Lues via Lokop Segera Terhubung, Penanganan Darurat Masuki Tahap Akhir
-
Mobil Bekas Tabrak Murah tapi Berisiko? Ini Keuntungan dan Kerugian
-
Tips Merawat Mobil yang Jarang Dipakai Agar Tetap Prima dan Awet
-
Jangan Anggap Remeh! Ini Kelebihan Pelek Jari-jari Dibanding Pelek Alloy