SuaraSumut.id - Sebanyak 203 personel Satuan Brimob Polda Sumut dikirim ke Papua. Mereka diberangkatkan dalam rangka Satgas Operasi Amole 2021.
Upacara pemberangkatan di isi dengan penyerahan bendera Merah Putih oleh Kapolda Sumut, Irjen Pol. RZ Panca Putra Simanjuntak kepada Dansatgaspam Satgas Amole 2021, pada Sabtu (21/08/21).
Panca mengatakan, para personel yang berangkat harus sudah dilakukan tes kesehatan dan dalam kondisi prima.
"Personel yang dikirim harus bangga terpilih untuk menjalankan tugas sebagai Satgas Operasi Amole 2021. Jaga kepercayaan yang sudah diberikan dan nama baik kesatuan," katanya.
Panca berharap, para personel tetap menjaga sinergitas Polri dengan TNI.
"Untuk komandan kontingen laksanakan tugas dengan baik jaga komunikasi dengan anggota. Laporkan setiap kendala yang ada di lapangan serta pastikan setiap personil dalam keadaan sehat," ujarnya.
Berita Terkait
-
4.000 Dosis Vaksin Sinopharm Tiba di Kualanamu, Dikawal Brimob Polda Sumut
-
Bawa Peserta Vaksin, Truk Brimob Tabrak Mobil Derek di Tol Dalam Kota, 8 Polisi Luka-luka
-
Hak Tak Terpenuhi di Rutan Mako Brimob, Kejaksaan Diminta Pindahkan Viktor ke LP Abupera
-
Arogan hingga Aniaya Ibu-ibu, IPW Desak Kakor Brimob Pecat Anggotanya Diminggus Dacosta
-
Ngaku Polisi, Penipu Kewalahahan Dikerjain Anggota Brimob
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat