SuaraSumut.id - Desa wisata Bara Indah Permai Pastap Julu, di Kecamatan Tambangan, Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Sumatera Utara, masuk nominasi 300 besar Anugerah Desa Wisata Indonesia atau ADWI 2021.
Anugerah ini diluncurkan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno.
Melansir Antara, Selasa (24/8/2021), diraihnya prestasi itu membuat Madina, khususnya Desa Pastap Julu semakin dikenal para pelaku wisata tingkat nasional maupun internasional.
Ali Musa Manto, Kepala Desa Pastap Julu mengaku, prestasi itu diraih berkat bimbingan dari semua pihak termasuk Pemerintahan Kabupaten, Dinas Pariwisata Provinsi dan Dinas PMD Sumut.
"Bagi kami prestasi ini cukup luar biasa dan telah membuat desa kami semakin dikenal para pelaku pariwisata baik dari tingkat nasional hingga internasional," sebut Manto.
Untuk menunjang perekonomian masyarakat serta kemajuan desa, kata Ali, dukungan sejumlah infrastruktur sangat diharapkan salah satunya adalah pemenuhan perbaikan akses jalan dan jaringan internet.
"Saat ini kondisi akses jalan ke lokasi dalam kondisi rusak parah. Bila infrastruktur jalannya diperbaikinya akan semakin mudah dikunjungi para wisatawan," tukasnya.
Berita Terkait
-
5 Tempat Wisata di Kabupaten Landak yang Mempesona
-
Dilema Petugas TPR, Hadapi Wisatawan Paksa Masuk Objek Wisata meski Masih Ditutup
-
Mulai Ramai Wisatawan, Pedagang Malioboro Minta Pemkot Pertimbangkan Aturan Wisata 2 Jam
-
Digitalisasi Dongkrak Ekonomi di Desa-desa Wisata
-
Lebih Santai, Warga Kota Magelang Vaksin Covid-19 di Objek Wisata Taman Kiyai Langgeng
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat