SuaraSumut.id - Sebanyak 32 daerah di Sumatera Utara (Sumut) masuk kategori zona kuning atau risiko rendah dalam penyebaran Covid-19.
Kondisi tersebut dikutip dari situs resmi Satgas Penanganan COVID-19 di covid19.go.id di Medan, berdasarkan data hingga 25 September 2021.
Ke-32 daerah yang masuk kategori zona kuning, yakni Pakpak Bharat, Samosir, Nias Barat, Tanjung Balai, Labuhanbatu, Mandailing Natal, Padang Lawas, Gunungsitoli.
Selanjutnya, Tapanuli Tengah, Nias, Deli Serdang, Dairi, Toba Samosir, Padanglawas Utara, Tapanuli Selatan, Langkat, Tapanuli Utara, Padangsidempuan, Binjai, Nias Utara, Humbang Hasundutan, Simalungun, Karo.
Kemudian Asahan, Nias Selatan, Pematangsiantar, Labuhanbatu Selatan, Sibolga, Medan, Labuhanbatu Utara, Batu Bara dan Serdang Bedagai.
Tersisa satu daerah di Sumut yang masuk kategori zona oranye (risiko sedang), yaitu Kota Tebing Tinggi.
Berita Terkait
-
10 Persen Pekerja Migram Tiba di Batam Positif COVID-19, Relatif Bertambah
-
Dinkes: Kasus Covid-19 Mulau Menurun di Karimun dan Bintan
-
Anies Serahkan Beasiswa kepada 45 Anak Yatim Piatu Akibat COVID-19
-
Kasus COVID-19 di Singapura Naik, Satgas Minta Warga Kepri Waspada
-
40 ODGJ di Kabupaten Tangerang Jalani Vaksinasi COVID-19
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
Pilihan
Terkini
-
Hyundai Creta Alpha Resmi Meluncur, Segini Harganya
-
Viral Pria Bersenjata Tajam di Labuhanbatu Selatan Sandera Wanita Renta, Pelaku Ditangkap
-
Daftar Desa dan Dusun di Aceh yang Hilang Akibat Bencana
-
59.365 Meter Jaringan Irigasi di Kabupaten Aceh Timur Rusak Akibat Bencana
-
Kurikulum Darurat KBM Diterapkan di Aceh Timur Pascabencana