SuaraSumut.id - Para petani di Kecamatan Barumun, Kabupaten Padanglawas (Palas) lemas. Pasalnya, harga terong ungu di tingkat petani turun sejak beberapa hari belakangan. Harga terong dari Rp 7.500 per Kg saat ini menjadi Rp 4.500 per Kg.
Salah seorang petani terong ungu Aman Parapat mengatakan, penurunan ini diperkirakan karena kurangnya daya beli masyarakat saat ini.
Hal ini menyebabkan para agen pengasok terong ungu mengurangi permitaan pesanan terhadap mereka para petani di kecamatan setempat untuk dipasarkan.
"Kami petani terong lemas karena kondisi harga yang kurang berpihak ini," katanya, melansir Antara, Selasa (28/9/2021).
Ia berharap panen depan harga terong ungu kembali naik, agar kami para petani tidak rugi dan kembali bergairah, serta berpendapatan setara dengan petani lainnya.
Untuk hasil produksi para petani terong ungu dikecamatan setempat saat lagi naik. Dicontohkan Aman, dari lokasi lahan pertanian miliknya, hasil panen perdana seminggu lalu sekitar 20 Kg. Hasil penen kedua hari ini sudah mencapai sekitar 125 Kg.
Berita Terkait
-
Harga Telur Merosot, Peternak di Kabupaten Banyuwangi Diambang Kebangkrutan
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan di Rp 918.000 per Gram
-
Permintaan Tinggi, Harga Minyak Dunia Bersiap ke Level 80 Dolar AS per Barel
-
Harga Minyak Dunia Merangkak Naik Imbas Gangguan Produksi Global
-
Dilema Tes PCR: Jokowi Teriak Harga Turun, Praktiknya Masih Mahal
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana