SuaraSumut.id - Junita Malau, atlet Sumatera Utara berhasil mempertahankan gelar juara wushu sanda kelas 48 kg putri. Ia mengalahkan wakil Jawa Tengah Bayu Peni di PON Papua, Minggu (3/10/2021).
Junita mampu bangkit setelah kehilangan babak pertama, dan memaksa laga dilanjutkan ke babak ketiga.
Runner up kejuaraan dunia wushu sanda 2014 tersebut terlalu tangguh bagi Bayu, yang merupakan peraih medali perunggu PON 2016 yang takluk dengan skor 1-2.
Sementara itu, Efi Dian Sofiana (Jatim) dan Friska Ria Wibowo (Jambi) meraih medali perunggu bersama setelah keduanya gugur pada semifinal.
Sebelumnya, Sumatera Utara membawa dua medali emas dari wushu taolu melalui Harris Horatius yang berjaya di nomor kombinasi nan quan+nan gun putra dan Juwita Niza Wasni dari nomor nan quan+nan dao putri. [ANTARA]
Tag
Berita Terkait
-
Takluk dari Wakil DKI, Atlet Taekwondo Bali Harus Puas Raih Medali Perak di PON Papua
-
PON Papua: Tim Putri Jakarta dan Jawa Timur Berebut Emas Tenis Beregu Minggu Hari Ini
-
Top 5 Sport Sepekan: Tekuk Jabar, Jatim Melangkah ke Semifinal Futsal PON Papua
-
Lagu Torang Bisa dan Pesta Kembang Api Tutup Pembukaan PON Papua
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
3 Motor Matic Keren untuk Anak Muda, Nyaman, dan Bertenaga
-
Harga Emas 2 Januari 2026 Kembali di Atas Rp 2,5 Juta per Gram
-
600 Hunian di Aceh Tamiang Rampung, Diserahkan ke Pemerintah Daerah 8 Januari 2026
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan